Bola.net - - Martin Caceres bisa jadi akan mendapatkan kesempatan bermain dari manajer Claude Puel, ketika menghadapi Manchester United di final Piala Liga di Wembley akhir pekan ini.
Caceres, yang merupakan mantan pemain Barcelona dan Juventus, direkrut oleh The Saints dengan status bebas transfer belum lama ini.
Puel, yang juga mengatakan Sofiane Bual bisa bermain, mengaku amat terkesan dengan kondisi fisik bek asal Uruguay, yang sebelumnya menunjukkan performa impresif ketika mengikuti pemusatan latihan di Spanyol belum lama ini.
Juan Cuadrado dan Martin Caceres
"Boufal kembali ke tim kemarin dan kita akan lihat apakah dia fit untuk pertandingan nanti," tutur Puel menurut Goal International.
"Saya terkejut dengan Caceres. Dia bagus, fit secara fisik. Dia berlatih di pemusatan latihan di level yang baik, dengan kualitas yang bagus. Saya tidak tahu apakah dia bisa ambil bagian dari awal, namun dia bisa menjadi opsi yang bagus untuk kami di masa depan."
"Kita akan lihat apakah dia bisa duduk di bangku cadangan nanti."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Evra: Tidak Ada Masalah dengan Luis Suarez
Liga Inggris 25 Februari 2017, 22:20
-
Herrera: Tidak Mudah Kalahkan MU
Liga Inggris 25 Februari 2017, 19:00
-
Herrera: Lawan MU Takut Pada Ibrahimovic
Liga Inggris 25 Februari 2017, 18:40
-
Mourinho: Tidak Semua Pemain Saya Punya Mental Juara
Liga Inggris 25 Februari 2017, 18:20
-
Jadwal Chelsea Longgar Musim Ini, Conte Lakukan Perubahan
Liga Inggris 25 Februari 2017, 17:20
LATEST UPDATE
-
Robert Lewandowski Ogah Jadi Pemain Cadangan di Barcelona
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 16:11
-
Joan Garcia Samai Rekor Ter Stegen Lewat Penampilan Heroik di Derby Catalan
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 16:03
-
Link Nonton Streaming Persik vs Persib Hari Ini - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 5 Januari 2026, 15:51
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 15:44
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 5 Januari 2026, 15:40
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 15:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR