Manchester United baru saja menuai hasil buruk saat melawat ke markas Swansea City akhir pekan lalu. Dituntut meraih kemenangan untuk menjaga asa empat besar di akhir musim, United justru kalah tipis 1-2.
Karena itu, Jones mengatakan bahwa melawan Sunderland timnya harus bermain serius, fokus dan meraih kemenangan. Menurutnya, Sunderland bisa menimbulkan masalah bila diremehkan.
"Ini adalah pertandingan penting bagi kami, ini tak akan mudah. Sunderland adalah tim tangguh, tapi kami telah tampil baik di kandang baru-baru ini dan kami perlu bangkit dari kekalahan akhir pekan lalu," ujarnya.
"Tak pernah menyenangkan merasakan kekalahan. Kami pikir ini akan menjadi pertandingan sulit bagi kami dan salah satu laga yang harus kami menangkan," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neville: Luke Shaw Mahal? Pantas Untuk Potensinya
Liga Inggris 25 Februari 2015, 21:50
-
Lawan Sunderland, Phil Jones Ingin Man United Bangkit
Liga Inggris 25 Februari 2015, 21:00
-
Neville: Gelandang Bukan Posisi Terbaik Rooney
Liga Inggris 25 Februari 2015, 20:48
-
De Gea Segera Teken Kontrak Anyar di MU?
Liga Inggris 25 Februari 2015, 18:04
-
Schmeichel: Van Persie Absen, Man United Bisa Dapat Masalah
Liga Inggris 25 Februari 2015, 17:15
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR