
Meski membuka musim 2013/14 dengan kekalahan atas Aston Villa, namun perlahan The Gunners bangkit dan kini berhasil memuncaki klasemen sementara Premier League. Kedatangan Mesut Ozil menjadi salah satu faktor penting dalam kebangkitan skuat Arsene Wenger.
Akan tetapi dominasi Arsenal di kancah domestik rupanya tak lantas membuat Leboeuf menempatkan mereka, sebagai salah satu kandidat juara.
"Saya percaya Wenger bahwa Arsenal takkan terlalu jauh dari persaingan. Mereka sudah lama tidak memenangi kompetisi. Saya kira mereka akan berubah, namun belum akan menjuarainya," ujar pria yang kini aktif sebagai analis.
Prediksi serupa juga disematkan pada klub Liverpool, yang sejak Januari lalu terus menunjukkan peningkatan permainan. Akan tetapi menurut Leboeuf, Chelsea dan Manchester City adalah dua tim terkuat dalam persaingan saat ini.
"Musim ini juga masih terlalu awal bagi Liverpool. Manchester United akan segera bereaksi dan bangkit, tetapi menurut saya duel besar akan terjadi di antara Chelsea dan City untuk perebutan titel." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Leboeuf Ragukan Kapasitas Juara Arsenal di EPL
Liga Inggris 22 Oktober 2013, 23:47
-
Ancelotti Tegaskan Hubungan Baik Dengan Mourinho
Liga Champions 22 Oktober 2013, 22:17
-
Mourinho: Gol Hantu Tidak Lucu
Liga Inggris 22 Oktober 2013, 21:20
-
Dihukum FA, Mourinho Balik Salahkan Cardiff
Liga Inggris 22 Oktober 2013, 19:26
-
Target Chelsea dan Arsenal Ternyata Punya Masa Lalu Kelam
Liga Champions 22 Oktober 2013, 18:35
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR