Bola.net - - Legenda Inggris, Alan Shearer, memuji Alexis Sanchez yang bermain gemilang di laga debutnya bersama Manchester United.
Pemain kebangsaan Chile memberikan dua assit untuk gol United, yang dicetak oleh Marcus Rashford dan Ander Herrera, kala mereka menundukkan Yeovil Town di Piala FA.
Dan Shearer mengatakan bahwa Sanchez merupakan pemain Setan Merah terbaik dalam pertandingan yang berlangsung di Huish Park.
"Alexis Sanchez terlihat seperti pemain terbaik Manchester United," tuturnya di Sky Sports.
Alan Shearer
"Dia sangat cepat dan tajam dan merupakan sosok terbaik di lini serang mereka."
"Dia sangat sulit untuk dikejar dengan cara dia berlari, dia juga kuat, cepat, dan sulit sekali merebut bola dari kakinya."
Sanchez bisa jadi akan melakoni debutnya di Premier League bersama Manchester United ketika mereka bertandang ke Wembley untuk menghadapi Tottenham pekan depan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Ikuti Langkah Man City Buru Gelandang Shakhtar
Liga Inggris 28 Januari 2018, 23:37
-
MU Blokir Semua Jalan Keluar Untuk Darmian
Liga Inggris 28 Januari 2018, 23:06
-
Shearer Yakin Sanchez Gabung MU Bukan Karena Uang
Liga Inggris 28 Januari 2018, 05:40
-
Wright Mual Lihat Sanchez Kenakan Seragam MU
Liga Inggris 28 Januari 2018, 05:20
-
MU Lirik Eks Bek Barcelona di Dortmund
Liga Inggris 28 Januari 2018, 05:00
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR