Bola.net - - Legenda , Lothar Matthaus, memperingatkan klub-klub top untuk tidak membeli Julian Draxler.
Draxler bermain bagus bersama Jerman di Euro 2016 musim panas lalu. Namun demikian performanya terus menurun hingga kini dan ia diperkirakan akan hengkang dari di bursa Januari mendatang.
sempat dikaitkan dengan pemain berusia 23 tahun, sejak ia masih bermain di Schalke. Namun Matthaus meminta klub untuk melupakan ide tersebut.
"Saya ingin katakan bahwa sebagai klub besar, saya tidak akan menginginkan Draxler untuk saat ini. Sebagian karena kelemahan dalam karakternya dan juga di sisi lain, meski dia punya talenta, itu belum terbukti di level tertinggi," tutur Matthaus di Bild.
"Saya tidak yakin bahwa Wolfsburg akan mendapatkan uang lebih banyak dari yang mereka habiskan untuk Draxler, meski dia punya kontrak yang masih panjang. Nilai pasarnya terus menurun dalam beberapa tahun terakhir."
Arsenal berharap hubungan dekat sang pemain dengan Mesut Ozil bisa memuluskan upaya untuk mendaratkan Draxler ke Emirates.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger: Lawan Madrid Pun Arsenal Berpeluang Lolos
Liga Champions 8 Desember 2016, 22:01
-
Masalah Kontrak Ozil dan Sanchez Tak Pengaruhi Ruang Ganti Arsenal
Liga Inggris 8 Desember 2016, 18:22
-
Wenger Yakin Sanchez Tak Tertarik Pindah ke Tiongkok
Liga Inggris 8 Desember 2016, 17:59
-
Wenger Tak Bisa Beri Jaminan Soal Masa Depan Sanchez dan Ozil
Liga Inggris 8 Desember 2016, 17:30
-
Data dan Fakta Premier League: Arsenal vs Stoke City
Liga Inggris 8 Desember 2016, 16:05
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR