Bola.net - - Manajer Leicester City, Craig Shakespeare, berkeras mereka tidak akan menjual Riyad Mahrez hingga menerima penawaran yang masuk akal.
Pemain Aljazair diinginkan oleh , namun tim Serie A kabarnya sempat mendapat penolakan usai mengajukan penawaran senilai 35 juta euro.
Direktur Olahraga Monchi mengatakan pekan ini bahwa mereka bisa mencari target lain jika Leicester terus memberikan tanggapan negatif terkait usaha mereka.
Dan Shakespeare mengatakan ia ingin mempertahankan pemain terbaiknya selama mungkin dan memastikan Mahrez takkan pergi kecuali bandrolnya ditebus.
Craig Shakespeare
"Bursa transfer bisa menjadi konyol jika anda biarkan demikian. Kami tak ingin menjadi klub yang menjual. Kami ingin jadi pembeli, mendatangkan pemain," tutur Shakespeare di Goal International.
"Itu artinya anda tak ingin kehilangan pemain terbaik. Ketika anda punya pemain bagus, akan ada banyak ketertarikan. Mahrez terus fokus, dia tak memberi kami masalah. Hingga ada penawaran yang masuk akal, dia akan bertahan di sini."
"Jika dia terus fokus, dia akan punya kesempatan masuk tim."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Pemain-pemain Baru Milan Tak Ada Yang Fenomenal'
Liga Italia 10 Agustus 2017, 12:49
-
Walau Disangkal Roma, Juventus Tetap Inginkan Strootman?
Liga Italia 10 Agustus 2017, 11:45
-
Sistem Baru Roma Buat Perotti Lebih Bebas
Liga Italia 10 Agustus 2017, 11:30
-
Roma Pecahkan Rekor Transfer Klub Untuk Mahrez?
Liga Italia 10 Agustus 2017, 10:22
-
Leicester Anggap Tawaran Roma untuk Mahrez Tak Masuk Akal
Liga Inggris 10 Agustus 2017, 07:20
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Sassuolo vs Juventus - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 19:45
-
Daftar Pemain Voli Putra Surabaya Samator di Proliga 2026
Voli 6 Januari 2026, 19:31
-
IBL Indonesia 2026 Dimulai 10 Januari 2026, Total Gelar 137 Pertandingan
Basket 6 Januari 2026, 19:15
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 6 Januari 2026, 19:03
-
Menyala Bersama Kanada, John Herdman Dinilai Cocok Nahkodai Timnas Indonesia
Tim Nasional 6 Januari 2026, 18:07
-
Resmi! Chelsea Perkenalkan Liam Rosenior Sebagai Manajer Baru
Liga Inggris 6 Januari 2026, 17:42
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR