Bola.net - - Klub Liga Inggris, Manchester United tengah mencari alternatif baru untuk lini pertahanan mereka. Setan Merah dikabarkan tengah mempertimbangkan memboyong Leonardo Bonucci dari AC Milan.
Sudah bukan rahasia lagi jika Jose Mourinho kurang puas dengan performa barisan pertahanannya. Para bek tengahnya kerap tampil inkonsisten dan kerap mengalami cedera, sehingga ia ingin mencari bek tengah baru pada musim panas ini.
Dilansir dari Yahoo Sport UK, Jose Mourinho tengah membidik alternatif baru untuk barisan pertahanannya. Pelatih asal Portugal itu kabarnya mempertimbangkan Leonardo Bonucci dari AC Milan.
Bermasalah Di Milan

Namun baru satu tahun, Bonucci dikabarkan mengalami ketidakcocokan dengan rekan-rekannya di Milan. Ia dikabarkan tidak senang dengan minimnya motivasi dan mentalitas juara yang dimiliki Rossonerri sehingga mereka gagal ke Liga Champions.
Selain itu Bonucci juga kesal dengan situasi keuangan Milan yang terlilit hutang. Oleh karenanya ia mempertimbangkan untuk angkat kaki dari San Siro.
Butuh Dana

Bonucci yang baru dibeli tahun lalu memiliki harga jual yang relatif mahal. Ini membuat Rossonerri bisa mendapat dana segar dari penjualan sang bek.
Selain itu, Bonucci merupakan salah satu pemain dengan gaji tertinggi di MIlan. Dengan melepaskan sang pemain, itu berarti Milan meringankan beban gaji mereka musim depan.
Incaran Lama

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester United Incar Servis Son Heung-Min
Liga Inggris 27 Juni 2018, 17:52
-
Manchester United Perpanjang Kontrak Fellaini?
Liga Inggris 27 Juni 2018, 15:45
-
Barcelona Urungkan Niat Buru Sergej Milinkovic-Savic
Liga Spanyol 27 Juni 2018, 15:30
-
Sama Seperti Ronaldo, Lukaku Juga Seorang Monster
Piala Dunia 27 Juni 2018, 15:15
-
Leonardo Bonucci Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 27 Juni 2018, 12:40
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR