Bola.net - - Raksasa Inggris, Manchester United nampaknya mencari kandidat baru untuk pos gelandang serang mereka. Setan Merah dikabarkan meminati jasa Song Heung-Min pada bursa transfer musim panas ini.
Musim lalu Manchester United banyak dikritik oleh berbagai pihak. Mereka dinilai tampil membosankan karena tidak memiliki variasi dalam serangan dan lini serang mereka tidak banyak mencetak gol.
Sadar akan kelemahan itu, Jose Mourinho dikabarkan mencari gelandang serang baru pada musim panas ini. Ia ingin mencari sosok motor serangan baru untuk timnya.
Dilansir dari Sport1, Setan Merah sudah memiliki buruan utama pada musim panas ini. Mereka dikabarkan akan mengincar gelandang serang Tottenham Hotspur, Son Heung-Min.
Muda dan Mematikan

Dalam waktu singkat, Son langsung nyetel di lini serang. Bersama Dele Alli dan Harry Kane, ia menjadi trisula maut Spurs dalam dua musim terakhir.
Ia memiliki rekor yang fantastis. Ia sudah mencetak 47 gol dari 140 penampilan bagi Spurs, di mana musim lalu ia mencetak 12 gol bagi tim asal London Utara tersebut.
Banyak Peminat

Namun laporan tersebut mengungkapkan MU menjadi tim yang paling berpeluang untuk mendapatkan jasa pemain 25 tahun itu. Pasalnya Son diklaim memiliki ketertarikan untuk bergabung dengan setan merah.
Laporan tersebut juga mengabarkan bahwa Son tertarik untuk dilatih oleh Jose Mourinho. Untuk itu kans setan merah untuk mendapatkan sang pemain cukup terbuka lebar.
Andalan Korea Selatan

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester United Incar Servis Son Heung-Min
Liga Inggris 27 Juni 2018, 17:52
-
Manchester United Perpanjang Kontrak Fellaini?
Liga Inggris 27 Juni 2018, 15:45
-
Barcelona Urungkan Niat Buru Sergej Milinkovic-Savic
Liga Spanyol 27 Juni 2018, 15:30
-
Sama Seperti Ronaldo, Lukaku Juga Seorang Monster
Piala Dunia 27 Juni 2018, 15:15
-
Leonardo Bonucci Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 27 Juni 2018, 12:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR