
Bola.net - Arsenal bertandang ke markas Leeds United pada pekan ke-9 Premier League 2020/21, Minggu (22/11/2020). Laga di Elland Road ini bisa disaksikan secara live streaming di Mola TV.
Sebelum jeda internasional, Arsenal menjamu Aston Villa. Pasukan Mikel Arteta tampil mengecewakan dan kalah di kandang. Mereka dihajar Villa tiga gol tanpa balas.
Padahal, sebelum itu, Arsenal sempat mencatatkan tiga kemenangan beruntun di semua kompetisi, yakni 3-0 atas Dundalk, 1-0 atas Manchester United, dan 4-1 atas Molde. Melawan Leeds di Elland Road, The Gunners tentu bertekad kembai ke jalur kemenangan.
Di lain pihak, Leeds sedang berada dalam form yang mencemaskan. Pasukan Marcelo Bielsa memenangi dua dari empat laga pertamanya, tapi kemudian kalah tiga kali dan cuma menang sekali dalam empat laga berikutnya.
Dalam dua laga terakhir, Leeds bahkan tumbang dengan skor identik 1-4 melawan Leicester City dan Crystal Palace.
Jadwal dan Link Live Streaming
Premier League 2020/21 Pekan 9
- Pertandingan: Leeds United vs Arsenal
- Stadion: Elland Road
- Hari, tanggal: Minggu, 22 November 2020
- Jam kick-off: 23.30 WIB
- Live: Mola TV
- Link live streaming: Klik tautan ini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Leeds United vs Arsenal di Mola TV
Liga Inggris 22 November 2020, 22:55 -
Perkelahian Ceballos vs Luiz Bocor, Arteta Mencak-mencak
Liga Inggris 21 November 2020, 13:04 -
Isu Adu Jotos Dani Ceballos dan David Luiz, Tanda Internal Arsenal Tidak Beres
Liga Inggris 21 November 2020, 04:41 -
Soal Willian yang Diam-diam Cabut ke Dubai, Mikel Arteta: Lupakan Sajalah
Liga Inggris 21 November 2020, 04:24 -
Kok Boleh? Salah Masih Positif COVID-19 Tapi Sudah OTW Balik ke Inggris
Liga Inggris 20 November 2020, 18:48
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Real Madrid vs Villarreal: Vinicius Junior
Liga Spanyol 5 Oktober 2025, 04:11 -
Dari Parma ke Inter Milan: Bonny, Chivu, dan Chemistry yang Terjaga
Liga Italia 5 Oktober 2025, 03:39 -
Ange-Yoan Bonny Bonny, Energi Baru yang Langsung Menyatu di Inter
Liga Italia 5 Oktober 2025, 03:23 -
Dua Pemain Muda Hebat untuk Masa Depan Inter Milan
Liga Italia 5 Oktober 2025, 02:53 -
Man of the Match Chelsea vs Liverpool: Moises Caicedo
Liga Inggris 5 Oktober 2025, 02:03 -
Inter vs Cremonese: Bonny Gemilang dengan 1 Gol dan 3 Assist
Liga Italia 5 Oktober 2025, 01:47 -
Man of the Match Inter Milan vs Cremonese: Ange-Yoan Bonny
Liga Italia 5 Oktober 2025, 01:36 -
Lamine Yamal Cedera Lagi, Hansi Flick Tak Yakin Bisa Tampil di El Clasico
Liga Spanyol 5 Oktober 2025, 01:25
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR