
Bola.net - Chelsea akan berkunjung ke markas Leeds United pada pekan ke-28 Premier League 2020/21, Sabtu (13/3/2021) malam WIB. Pertandingan ini bisa dinikmati melalui live streaming di Mola TV.
Di laga terakhirnya, Chelsea menang 2-0 saat menjamu Everton. The Blues menang lewat satu gol bunuh diri pemain lawan dan satu gol penalti Jorginho.
Sementara itu, Leeds menunjukkan form yang cukup kontras. Pasukan Marcelo Bielsa kalah empat kali dan cuma menang sekali dalam lima pertandingan terakhirnya di liga.
Leeds bahkan selalu kalah tanpa bisa mencetak gol dalam dua yang terkini, yakni 0-1 melawan Aston Villa dan 0-2 kontra West Ham.
Bertandang ke Elland Road nanti, Chelsea tentu ingin meneruskan catatan apik mereka bersama Tuchel. Apakah mereka mampu?
Link Live Streaming
Premier League 2020/21 Pekan 28
- Pertandingan: Leeds United vs Chelsea
- Stadion: Elland Road
- Hari, tanggal: Sabtu, 13 Maret 2021
- Jam kick-off: 19.30 WIB
- Link live streaming: Mola TV [klik tautan ini]
Perkiraan Susunan Pemain
Leeds United (4-4-1-1): Meslier; Alioski, Cooper, Diego Llorente, Ayling; Harrison, Dallas, Phillips, Raphinha; Rodrigo; Bamford.
Pelatih: Marcelo Bielsa.
Info skuad: Struijk (cedera), Hernandez (cedera), Forshaw (meragukan), Koch (meragukan), Shackleton (meragukan).
Chelsea (3-4-2-1): Mendy; Rudiger, Christensen, Azpilicueta; Chilwell, Kovacic, Kante, Hudson-Odoi; Werner, Mount; Havertz.
Pelatih: Thomas Tuchel.
Info skuad: Abraham (meragukan).
Baca Juga:
- 5 Pemain Leeds United yang Bisa Sakiti Chelsea, Nomor 5 Sang Mantan
- Data Fakta Leeds United vs Chelsea: The Blues Bisa Ukir Rekor Baru
- Hadapi Leeds United, Chelsea Tanpa Thiago Silva dan Tammy Abraham
- Sosok Tuchel di Ruang Ganti: Sangat Keras dan Sering Bikin Pemain Sakit Hati
- Jadwal dan Link Live Streaming Leeds United vs Chelsea di Mola TV
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sejumlah Pelajaran dari Leeds vs Chelsea: Sesulit Itu Ya Cetak Gol?
Liga Inggris 13 Maret 2021, 23:56
-
Leeds United 0-0 Chelsea, Fans: Chelsea Butuh Erling Haaland
Liga Inggris 13 Maret 2021, 22:59
-
Man of the Match Leeds United vs Chelsea: Edouard Mendy
Liga Inggris 13 Maret 2021, 22:22
-
Hasil Pertandingan Leeds United vs Chelsea: Skor 0-0
Liga Inggris 13 Maret 2021, 21:30
-
Link Live Streaming Leeds United vs Chelsea di Mola TV, 13 Maret 2021
Liga Inggris 13 Maret 2021, 17:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR