Bola.net - Arsenal akan bertandang ke Goodison Park, Sabtu (21/12/2019). The Gunners akan menghadapi tuan rumah Everton. Ini adalah laga pekan ke-18 Premier League 2019/20.
Everton dan Arsenal sama-sama telah memecat manajer mereka, dan sekarang ditangani oleh caretaker. Everton dipegang Duncan Ferguson, sedangkan Arsenal dibesut Duncan Ferguson.
Bersama Ljungberg, Arsenal baru sekali menang dan sudah menelan dua kekalahan dalam lima pertandingan. Di pekan sebelumnya, Arsenal bahkan dihajar Manchester City tiga gol tanpa balas di kandang sendiri.
Arsenal masih belum meyakinkan. Sementara itu, Everton justru mulai membaik di tangan Ferguson.
Dalam laga pertama bersama Ferguson, pada pekan ke-16, Everton memukul Chelsea 3-1 di Goodison Park. Everton menang lewat satu gol Richarlison dan brace Dominic Calvert-Lewin. Setelah itu, The Toffees menahan imbang Manchester United 1-1 di Old Trafford.
Everton berada dalam bentuk yang ideal. Hanya sayang, melawan Arsenal, kebugaran bisa menjadi kendala. Pasalnya, Everton baru saja menghadapi Leicester City di perempat final Carabao Cup, di mana mereka imbang 2-2 dan tersingkir lewat adu penalti.
Mampukah Arsenal memanfaatkannya untuk mencuri poin maksimal, atau justru mereka kembali gagal menang?
Simak Live Streaming pertandingan pekan ke-18 EPL antara Everton vs Arsenal di bawah ini.
Live Streaming
Everton vs Arsenal
Jadwal: Sabtu, 21 Desember 2019
Kick Off: Pkl 19.30 WIB
Live Streaming: Mola TV (Silakan klik tautan berikut ini)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Statistik Laga Everton vs Arsenal: The Gunners Catatkan Starting XI Termuda Sejak 2011
Liga Inggris 21 Desember 2019, 23:01
-
Man of the Match Everton vs Arsenal: Calum Chambers
Liga Inggris 21 Desember 2019, 22:15
-
Hasil Pertandingan Everton vs Arsenal: Skor 0-0
Liga Inggris 21 Desember 2019, 21:36
-
Dalam Misi Pembangkitan Arsenal, Ljungberg Siap Bantu Arteta
Liga Inggris 21 Desember 2019, 20:15
-
Mesut Ozil Alami Masalah, Ljungberg: Toh Takkan Saya Mainkan Juga
Liga Inggris 21 Desember 2019, 20:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR