Dilansir The Mirror, manajer Liverpool Brendan Rodgers berencana memulihkan ketajaman serangan pasukannya. Bukan rahasia lagi, Mario Balotelli ternyata tak mampu memenuhi harapan. Untuk itu, Vietto pun diincar.
Vietto memang bersinar. Dia bahkan dianggap sebagai bintang masa depan Villarreal dan Argentina.
Musim ini Vietto sudah mencetak tiga gol dan dua assist dalam enam penampilan di Liga Europa. Di La Liga, dia sudah mengemas tujuh gol serta dua assist dalam 15 pertandingan.
Liverpool diperkirakan harus menyiapkan dana minimal £12 juta untuk mengamankan jasa Vietto. Selain itu, The Reds juga sepertinya bakal dipaksa bersaing dengan sederet klub elit Eropa semacam Real Madrid dan Inter Milan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Spanyol 31 Desember 2014, 23:30

-
Level Bagus, Mexes Incar Kontrak Baru
Liga Italia 31 Desember 2014, 22:27
-
Torres, Cuma Dua Gol vs Real Madrid
Liga Spanyol 31 Desember 2014, 19:00
-
Liverpool Bidik 'The New Aguero'
Liga Inggris 31 Desember 2014, 17:06
-
Bahagia di Madrid, Gareth Bale Tolak Manchester United
Liga Spanyol 31 Desember 2014, 09:00
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR