Seperti dilansir Daily Express, Chadli diinginkan dua klub Premier League tersebut namun sang pemain asal Belgia itu lebih memilih pindah ke klub yang bermain di Liga Champions musim depan.
Agen Chadli Daniel Evrand membenarkan keinginan kliennya bermain di Premier League musim depan.
"Nacer menyukai partai Liga Champions tapi ia juga tertarik dengan sepakbola Inggris. Dari segi tersebut kami mengharapkan sesuatu. Ia sedang berada di posisi bagus, baik secara teknis maupun kontraknya." ujar Evrand kepada De Telegraaf.
"Saya mengharapkan klub yang berminat pada klien saya untuk bergerak cepat, dan bisa membuat keputusan pada bulan ini." lanjutnya.[initial]
(dex/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Setelah Napoli, Kini Giliran Spurs Incar Gomez
Liga Champions 8 Juni 2013, 19:45
-
Liverpool dan Spurs Incar Bintang Belgia
Liga Inggris 8 Juni 2013, 15:35
-
Cocok Gaya AVB, Bale Isyaratkan Bertahan?
Liga Inggris 7 Juni 2013, 12:10
-
Peran AVB Dalam Kesuksesan Bale dan Spurs
Liga Inggris 7 Juni 2013, 02:00
-
Roma dan Baldini Resmi Berpisah
Liga Italia 6 Juni 2013, 00:28
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR