Bola.net - - Mantan bintang Liverpool Neil Mellor telah mendukung The Reds untuk mengalahkan Tottenham Hotspur di Liga Champions. Ia merasa para pemain memiliki mental dan keyakinan untuk menghapus kekecewaan dari final tahun lalu.
Pasukan Jurgen Klopp kalah dalam perebutan gelar Premier League pada musim ini. Mereka terpaut satu poin saja dari Manchester City yang menjadi juara.
Meski harus kembali puasa gelar liga sejak 1990, Liverpool masih punya kesempatan untuk memenangkan gelar. Mereka sudah menembus final Liga Champions.
Ini merupakan kali kedua secara beruntun Liverpool lolos ke final Liga Champions. Musim lalu mereka tampil final tetapi kalah dari Real Madrid.
Bisa Kalahkan Spurs
Liverpool akan menghadapi Tottenham di final Liga Champions pada 2 Juni di Wanda Metropolitano, Madrid, Spanyol. Mellor tetap yakin kalau Liverpool bisa mengalahkan Spurs di final musim ini.
"Tentu saja [saya pikir Liverpool bisa mengalahkan Tottenham di final Liga Champions di Madrid], sepenuhnya percaya diri [juga]", kata Mellor kepada LFC TV.
"Penampilan melawan Barcelona benar-benar luar biasa, tidak dijagokan, tetapi keyakinan ada di sana bersama para pemain.
"Saya pikir mereka sudah punya mentalitas musim ini setelah dikalahkan oleh Real Madrid di final tahun lalu."
Klub Inggris Tersukses di Eropa
Liverpool adalah klub Inggris tersukses di Eropa. Mereka sudah memenangkan Liga Champions sebanyak lima kali.
Mereka bisa menambah koleksinya menjadi enam apabila bisa mengalahkan Spurs tahun ini. The Reds terakhir kali menjuarai Liga Champions pada tahun 2005 setelah mengalahkan AC Milan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Klopp dan Pochettino Layak Juara
Liga Champions 15 Mei 2019, 20:34
-
Gol-gol Terbaik di Semifinal Liga Champions 2019, Tonton yuk!
Open Play 15 Mei 2019, 12:45
-
Tonton Aksi Penyelamatan Terbaik di Semifinal Liga Champions 2019
Open Play 15 Mei 2019, 12:23
-
Terungkap! Mourinho Nyaris Mati Saat Masih Melatih Chelsea
Liga Inggris 15 Mei 2019, 11:00
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR