
Bintang lini tengah asal Prancis itu kabarnya sudah dilirik The Gunners pada Januari nanti. Dan manajer Arsene Wenger dipercaya masih tertarik meminangnya saat bursa transfer dibuka lagi musim panas mendatang.
Namun The Daily Star meyakini jika Arsenal kini harus berhati-hati karena mereka punya saingan baru untuk memikat gelandang 24 tahun itu. Manajer The Reds, Brendan Rodgers dipercaya juga terkesan dengan perkembangan eks Strasbourg itu di St Mary's.
Pengalaman bertarung di Premier League menjadi pertimbangan kuat Rodgers mengingat Schneiderlin sudah melalui 220 penampilan untuk The Saints sejak datang 2008 silam. Dan ia pun diyakini siap bernegosiasi dengan Soton yang melabeli sang pemain dengan harga 12 juta poundsterling. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Napoli Berusaha Keras Datangkan Mascherano
Liga Italia 23 Mei 2014, 21:26
-
Calderon: Madrid Bisa Saja Beli Suarez
Liga Spanyol 23 Mei 2014, 17:22
-
Liverpool Ganggu Upaya Arsenal Goda Schneiderlin
Liga Inggris 23 Mei 2014, 16:06
-
Bernard Gerah, Arsenal dan Liverpool Siaga
Liga Inggris 23 Mei 2014, 14:50
-
Liga Inggris 23 Mei 2014, 11:26

LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR