Baginya kepindahan Sterling adalah hal biasa dalam sepak bola. Hal yang musim lalu juga terjadi ketika Liverpool kehilangan Luis Suarez yang pindah ke Barcelona.
"Raheem Sterling adalah pemain yang sangat bagus. Tapi akhirnya itu keputusannya, ia ingin pindah ke tempat lain," buka Fowler seperti dilansir Soccerway.
"Sebagai klub saya pikir mereka harus menghormati pemain dan hal itu yang terjadi dalam sepak bola. Itu terjadi ketika kita kehilangan pemain yang luar biasa di Luis Suarez dan tahun ini kami telah kehilangan Raheem Sterling," tambahnya.
Fowler menambahkan bahwa kepargian Sterling ke Manchester City harusnya menjadi berkah bagi para pemain muda Liverpool. Mereka harus tampil apik dan membuktikan tidak kalah kualitas dengan Sterling.
"Sekarang tergantung para pemain muda untuk membuktikan kualitas mereka dan mungkin coba membuat lupa pada Raheem Sterling dan apa yang dia lakukan." pungkas Fowler. [initial]
Baca Juga
- Liverpool Segera Datangkan Reus
- Rick Parry: Liverpool Lakukan Bisnis Hebat di Transfer Sterling
- Gabung City, Ini Harapan Carragher Untuk Sterling
- Ini Posisi Yang Pas Buat Sterling di City Versi Carragher
- Dapat Untung Besar, Carragher Puji Penjualan Sterling
- Termahal Inggris, Jersey Sterling Dipatok 1,5 Juta Rupiah
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sterling Diklaim Bakal Gagal di City
Liga Inggris 15 Juli 2015, 21:19
-
Sterling Bangga Diberi Jersey Nomor 7
Liga Inggris 15 Juli 2015, 20:50
-
Sterling Tak Sabar Bermain Bersama Aguero
Liga Inggris 15 Juli 2015, 20:24
-
Liverpool Harus Move On Dari Sterling
Liga Inggris 15 Juli 2015, 19:24
-
Manchester City Awali Pramusim di Australia Dengan Kemenangan
Liga Inggris 15 Juli 2015, 19:20
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR