Daily Express mengatakan bahwa Vardy akan mendapatkan kontrak bernilai tinggi andai ia bersedia meninggalkan King Power Stadium dan pergi ke Anfield.
Sosok berusia 28 tahun merupakan talenta paling dicari di Inggris saat ini dan ada banyak klub top Premier League yang ingin mendatangkan mantan pemain non-liga, selagi ia masih ada di bentuk permainan terbaiknya.
Liverpool disebut siap menaikkan gaji Vardy, yang kini mendapatkan bayaran sekitar 45.000 pounds per pekan di klubnya saat ini.
Disebutkan bahwa kedua klub sudah mengadakan negosiasi awal dan berharap bisa segera mencapai kata sepakat, untuk mewujudkan transfer sang pemain di bulan Januari mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Siap Beli Mahal Vardy
Liga Inggris 5 Desember 2015, 22:40
-
Klopp Khawatirkan Kondisi Coutinho
Liga Inggris 5 Desember 2015, 22:20
-
Henderson : Cedera Saya Tidak Bisa Disembuhkan
Liga Inggris 5 Desember 2015, 21:04
-
Klopp Bungkam Soal Masa Depan Allen
Liga Inggris 5 Desember 2015, 20:20 -
'Klopp Bisa Hadirkan Kejayaan Untuk Liverpool'
Liga Inggris 5 Desember 2015, 20:05
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52






















KOMENTAR