Sebelumnya, Liverpool diperkirakan bakal mendapatkan pemasukan sebesar 30 juta Pounds karena mereka bakal kembali berlaga di Liga Champions musim. Namun, Purslow merasa bahwa Liverpool tak akan menghabiskan uangnya lebih dari 30 juta Pounds untuk belanja pemain musim depan.
"Pemilik Liverpool sangat berkomitmen untuk berbelanja pemain hanya dengan uang yang mereka dapatkan di atas lapangan," ujarnya pada talkSPORT.
"Liverpool mungkin bakal mendapatkan pemasukan 30 juta Pounds tahun depan karena mereka akan berlaga di Liga Champions. Uang ini akan memberikan kontribusi pada upaya untuk memperkuat tim pada musim depan. Hal itu tak diragukan lagi. Apakah mereka akan berbelanja pemain dengan melebihi jumlah dana tersebut? Saya meragukannya," cetus Purslow. [initial]
Baca Juga:
- Neville: Liverpool Punya Semangat Menangkan Premier League
- Carragher: Lupakan Chelsea Dan City, Liverpool Akan Juara
- Guardiola Puji Performa Gemilang Liverpool
- Terus Kejar Trofi, Liverpool Bakal Ketakutan
- Sterling Harap Liga Champions Buat Anfield Makin Bergairah
- Liverpool Angkut Marcelo Musim Depan
- Liverpool Bisa Terus Kuasai Puncak Klasemen
- Liverpool dan United Saling Sikut Demi Boateng
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Legenda Chelsea Tak Terkejut Jika Liverpool Juara
Liga Inggris 2 April 2014, 23:47
-
Rodgers Ingin Penuhi Mimpi Para Suporter Liverpool
Liga Inggris 2 April 2014, 23:09
-
'Liverpool Harus Juara Premier League Demi Steven Gerrard'
Liga Inggris 2 April 2014, 20:51
-
'Kalahkan City di Anfield, Liverpool Akan Juara'
Liga Inggris 2 April 2014, 19:37
-
Tawaran Kontrak Napoli Tak Puaskan Reina
Liga Italia 2 April 2014, 15:49
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR