Reina, 31, terikat kontrak hanya sampai akhir musim 2013/14 dengan Napoli. Namun, Presiden Napoli Aurelio De Laurentiis telah mengkonfirmasikan bahwa dia mau kiper Spanyol tersebut permanen di Naples daripada kembali ke Inggris.
Menurut Calciomercato, Liverpool siap menjual Reina seharga £5 juta. Napoli diyakini tidak keberatan dengan harga itu. Masalah yang tersisa adalah mencapai kesepakatan personal dengan Reina.
Diklaim Calciomercato, Napoli menawari Reina kontrak empat tahun dengan gaji €2,5 juta per musim plus bonus. Angkanya merosot drastis kalau dibandingkan dengan gaji Reina sekarang, yang sebesar €4,5 juta plus bonus.
Sumber yang sama juga menyebutkan bahwa Reina tak yakin dia siap mengakhiri karier di Naples atau tidak. Jadi, Reina hanya mau kontrak dua tahun dengan gaji minimal €3,5 juta per musim.
Negosiasi pun berlanjut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tawaran Kontrak Napoli Tak Puaskan Reina
Liga Italia 2 April 2014, 15:49
-
Liga Spanyol 31 Maret 2014, 21:10

-
Xavi Tegaskan Brasil Piala Dunia Terakhirnya
Piala Dunia 29 Maret 2014, 19:11
-
Sebelum PD 2010, Iniesta Akui Dirinya Depresi
Piala Dunia 28 Maret 2014, 22:29
-
Fabregas Bicarakan Cinta Kepada Arsenal dan Barca
Editorial 28 Maret 2014, 05:41
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR