Harian Spanyol, Marca, mengklaim The Reds sudah menawarkan juara Europa League itu gelandang serang Suso, beserta mahar senilai 16,2 juta poundsterling untuk pemain berusia 21 tahun tersebut.
Moreno masuk dalam skuat sementara Spanyol untuk Piala Dunia, itu berarti Sevilla kemungkinan besar akan menahan semua tawaran yang masuk sembari melihat apakah nilai sang pemain bisa terus meningkat andai ia tampil impresif di Brasil.
Pemain bertahan itu disebut memiliki nilai buy-out clause 24,4 juta poundsterling, itu berarti The Reds masih harus membayar lebih banyak lagi dari apa yang mereka tawarkan sekarang.
Moreno membuat 40 penampilan untuk Sevilla musim lalu di semua level kompetisi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dirumorkan ke Napoli, Mascherano Justru Minta Perpanjangan?
Liga Spanyol 29 Mei 2014, 20:07 -
Liverpool Tawarkan Uang Plus Pemain demi Moreno
Liga Inggris 29 Mei 2014, 16:24 -
Ancelotti Yakinkan Di Maria Bertahan
Liga Spanyol 29 Mei 2014, 16:08 -
Juanfran Tolak Tawaran Arsenal, Lagi
Liga Spanyol 29 Mei 2014, 15:59 -
Di Maria Serahkan Masa Depan ke Tangan Madrid
Liga Spanyol 29 Mei 2014, 15:38
LATEST UPDATE
-
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR