Saat ini, The Reds ada di puncak klasemen dengan ditempel ketat oleh Chelsea dan Manchester City. Jika bisa memenangkan lima laga tersisa, termasuk lawan City hari Minggu besok, ada kemungkinan bahwa Liverpool bakal menjadi juara musim ini.
Walau demikian, Suarez mengatakan bahwa Liverpool kini tetap fokus menjalani lima laga tersebut dan tak berpikir tentang titel juara.
"Kami tak terbuai dengan semua perbincangan tentang meraih trofi juara musim ini," ujarnya pada Match Magazine.
"Bagus bagi para fans jika mereka yakin (Liverpool bisa juara) dan menjadi bersemangat. Namun, sudah menjadi tanggung jawab kami sebagai pemain untuk berkonsentrasi pada tim berikutnya yang akan kami hadapi, bermain sebaik mungkin di atas lapangan dan kita lihat saja apa yang akan terjadi di bulan Mei nanti," tutur pemain asal Uruguay ini. [initial]
Berita Seputar Liverpool Lainnya:
- Liverpool Rilis Jersey Home Musim 2014-2015
- Hart: City Siap Hadapi Liverpool
- Dalglish: Gerrard Panutan Semua Orang
- Warrior Rilis Trailer Jersey Liverpool 2014-15
- Carra: Chelsea Tendang PSG, Liverpool Beruntung
- Owen: Hati Saya Berkata Liverpool Akan Juara
- Evans: Gerarrd Pantas Raih Gelar Premier League
- 'Brendan Rodgers Harus Menangi Gelar Manager of the Year'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
David Luiz Beri Banyak Pujian Bagi Atletico
Liga Champions 11 April 2014, 23:26 -
Hazard: Saya Lebih Mirip Messi Ketimbang Ronaldo
Liga Champions 11 April 2014, 21:58 -
'Chelsea Berpeluang Besar Juara Liga Champions'
Liga Champions 11 April 2014, 21:53 -
Chelsea Tegaskan Courtois Boleh Bermain
Liga Champions 11 April 2014, 20:56 -
Jadwal Semifinal Liga Champions
Liga Champions 11 April 2014, 19:33
LATEST UPDATE
-
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR