John Terry merupakan figur senior di Stamford Bridge yang kabarnya akan terjun ke dunia manajerial begitu ia pensiun nanti, namun Loftus-Cheek berkeras bahwa sang bek bukan satu-satunya pemain yang sering berkomunikasi dengan Conte.
"Ya, pastinya," tutur Cheek pada Goal International.
"Namun saya kira bukan hanya Terry yang bisa bicara dengan bos. Saya kira bos bisa berbicara dengan siapapun."
"Kami memiliki hubungan yang bagus antara pemain dan manajer dan saya kira Conte amat bagus dalam hal ini."
Chelsea tengah mempersiapkan diri untuk laga uji coba melawan AC Milan di Amerika Serikat. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kante Sebut Conte Sebagai Alasan Pindah ke Chelsea
Liga Inggris 3 Agustus 2016, 23:11
-
Conte: Bursa Transfer Masih Buka untuk Chelsea
Liga Inggris 3 Agustus 2016, 21:31
-
AS Roma Permanenkan Mohamed Salah dari Chelsea
Liga Italia 3 Agustus 2016, 19:51
-
Chelsea Dinilai Kekurangan Defender
Liga Inggris 3 Agustus 2016, 19:35
-
Conte Diminta Mempersiapkan Diri Jika Terry Pergi
Liga Inggris 3 Agustus 2016, 19:11
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR