Pemain Jerman mengikat kontrak tiga tahun dengan The Reds awal bulan ini, untuk menggantikan Brendan Rodgers.
Pertandingan pertamanya melawan Tottenham di White Hart Lane berakhir imbang tanpa gol.
"Kami ingin menang. Kami punya beberapa peluang. Saya kira kami banyak menunjukkan hal positif bersama manajer baru. Kami mampu mencatat clean sheet. Ini start yang bagus," tutur Lucas pada laman resmi klub.
"Manajer ingin kami lebih agresif. Kami diminta terus ada di lini depan dan tidak khawatir dengan apa yang terjadi di belakang. Ia tidak banyak mengubah tim, namun ia memberikan banyak informasi yang membantu kami.
"Ia punya catatan yang luar biasa dan kami terhormat bisa bekerja bersamanya." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gemilang Lawan Spurs, Crooks Sanjung Mignolet
Liga Inggris 19 Oktober 2015, 21:52
-
Ancelotti Bantah Didekati Liverpool
Liga Inggris 19 Oktober 2015, 19:46
-
Origi Beber Cara Klopp Memotivasi Skuat Liverpool
Liga Inggris 19 Oktober 2015, 19:15
-
Simon Mignolet: Jurgen Klopp Suka Melawak
Liga Inggris 19 Oktober 2015, 17:24
-
Klopp Sebut Coutinho dkk Bisa Tampil Lebih Baik Lagi
Liga Inggris 19 Oktober 2015, 17:21
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR