Bola.net - - Dwight Yorke menyalahkan sistem permainan Manchester United atas kesulitan Romelu Lukaku mencetak gol belakangan ini.
Usai bergabung dengan Setan Merah dari Everton di musim panas, Lukaku mencatat start fantasis bersama rekan-rekan anyarnya di Old Trafford.
Namun demikian, pemain Belgia itu seolah kehabisan bensin, usai belakangan ini tampak kesulitan menjebol jala lawan - termasuk kala timnya tumbang 0-1 dari Chelsea di Stamford Bridge sebelum jeda Internasional.
Yorke mengatakan di Sportsmole: "Bukan sepenuhnya salah Lukaku. Mungkin sistem permainan yang kita usung ketika melawan tim besar, tidak memberinya kesempatan mencetak gol."
Romelu Lukaku
"Ketika anda bermain di satu posisi khusus, anda harus mendapatkan peluang untuk bisa mencetak gol. Anda tidak bisa melakukannya sendirian."
"Dia tidak mendapatkan satu pun peluang ketika menghadapi tim-tim besar musim ini. Dia secara kejam mendapatkan kritik dari banyak pihak."
United akan menghadapi Newcastle di pertandingan lanjutan Premier League akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benfica Buka Pintu Bagi MU Untuk Boyong Grimaldo
Liga Inggris 16 November 2017, 21:54
-
Mourinho Ragu Klub Inggris Bisa Sukses di Liga Champions
Liga Champions 16 November 2017, 18:37
-
Mourinho Tegaskan Ibrahimovic Come Back Tahun 2017
Liga Inggris 16 November 2017, 18:01
-
Chelsea Akan Saingi MU untuk Gareth Bale
Liga Spanyol 16 November 2017, 15:00
-
Lacazette Sanjung Kualitas Anthony Martial
Liga Inggris 16 November 2017, 14:10
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR