Bola.net - - Presiden Olympique Lyon, Jean-Michel Aulas kembali angkat bicara mengenai spekulasi transfer Olivier Giroud. Sang Presiden mengindikasikan klubnya tidak akan memburu striker Arsenal pada musim panas ini.
Sosok Giroud memang santer dikabarkan akan meninggalkan Emirates Stadium pada musim panas ini. Minimnya jam bermain yang ia dapatkan di Arsenal membuatnya ingin hengkang dari London Utara pada bursa transfer kali ini.
Salah satu klub yang santer dikabarkan akan mendapatkan jasa Giroud adalah Olympique Lyon. Namun tim asal Prancis itu baru-baru ini mendatangkan striker muda Chelsea, Bertrand Traore.
Olivier Giroud
Ketika ditanya peluang mendatangkan Giroud, Aulas mengisyaratkan timnya akan mundur. "Saat ini kami tidak membutuhkan striker cadangan," ujar Aulas kepada Sportsmole.
"Kami tidak akan mendatangkannya. Arsenal ingin mempertahankannya." tandas Presiden Lyon tersebut.
Giroud sendiri musim lalu hanya 11 kali tampil sebagai starter di EPL. Namun ia tercatat mampu menyarangkan 12 gol dari minimnya jam bermain yang ia dapat.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suarez Inginkan Bellerin di Barcelona
Liga Spanyol 27 Juni 2017, 12:16 -
Keown Minta Wenger Pertahankan Wilshere
Liga Inggris 27 Juni 2017, 11:20 -
Lyon Isyaratkan Mundur Dari Perburuan Giroud
Liga Inggris 27 Juni 2017, 10:40 -
Liga Inggris 27 Juni 2017, 10:00
-
West Ham Incar Duo Arsenal, Giroud dan Walcott
Liga Inggris 27 Juni 2017, 08:55
LATEST UPDATE
-
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR