Jajaran manajemen Madrid kabarnya sudah cukup puas dengan performa Keylor Navas dan Kiko Casillas musim ini - dan mereka juga tidak terlalu senang dengan banderol 45 juta euro yang dilekatkan oleh MU pada sang kiper.
Mengingat kontrak De Gea hanya tinggal tersisa satu tahun, Real merasa bahwa akan jauh lebih baik bagi mereka untuk menunggu dan mengamankan jasa sang kiper dengan memanfaatkan aturan Bosman di musim panas berikutnya.
AS mengatakan bahwa semua pertanda yang hadir di Bernabeu mengindikasikan klub akan membatalkan rencana mendatangkan De Gea bulan ini.
Namun tentu saja jika United bersedia menurunkan harga sang pemain menjadi hanya 25 juta euro, mereka takkan menunggu lama untuk membuka kembali pintu negosiasi. [initial]
Baca Juga:
- Giggs Temukan Kesamaan Antara Van Gaal dan Ferguson
- Luar Biasa, Klub Inggris Pinjam Kiper Udinese Cuma untuk Dua Pekan!
- Arsenal Disebut Penantang Terberat Chelsea Raih Juara
- Legenda Arsenal: Gagal Manfaatkan Di Maria, Van Gaal Arogan
- Giggs Banyak Mendapat Pengalaman dari Louis van Gaal
- 'Karena Benteke, Liverpool Bisa Tembus Empat Besar'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
EA Sport Rilis Trailer FIFA 16
Bolatainment 7 Agustus 2015, 22:34
-
Real Madrid Tanpa Pepe Di Laga Pembuka
Liga Inggris 7 Agustus 2015, 21:45
-
Arsenal Terbang ke Madrid 'Jemput' Benzema
Liga Inggris 7 Agustus 2015, 14:18
-
Balague: Arsenal Tak Punya Uang Beli Benzema
Liga Inggris 7 Agustus 2015, 14:10
-
Madrid Tanpa Benzema di Pembuka La Liga
Liga Spanyol 7 Agustus 2015, 13:29
LATEST UPDATE
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR