
Bola.net - - Klub EPL, Manchester United disebut akan kehilangan gelar juara FA Cup musim ini ke tangan Chelsea menurut klaim Charlie Nicholas.
Pada akhir pekan ini sebuah laga akbar akan tersaji di Wembley. Dua tim kuat Inggris, Manchester United dan Chelsea akan saling bersaing untuk meraih trofi juara FA Cup musim ini.
Pada laga ini United sedikit lebih diunggulkan kepada Chelsea. Pasalnya mereka bermain lebih konsisten dari The Blues yang gagal menembus zona Liga Champions musim ini.
Namun di mata Nicholas, justru Chelsea lah yang akan menjadi juara FA Cup nanti. "Saya rasa banyak orang menjagokan Manchester United karena rekor Sanchez di Wembley, tanpa itu saya rasa mereka bukanlah favorit," ujar Nicholas kepada Sky Sports.
"Musim ini United bermain dengan sangat biasa saja, sementara Chelsea sering tidak terduga. "
"Saya tidak pernah mendengar Jose Mourinho mengatakan bahwa peringkat kedua menjadikan musim MU musim yang baik, dan saya pikir dia akan mengakhiri musim ini dengan tangan hampa." tandas mantan penyerang Arsenal tersebut.
Baca Juga:
- Mourinho Inginkan Joao Mario di MU
- Mourinho Tuding Mantan Bintang MU Ingin Melihatnya Gagal
- Tatap Final FA Cup, Pogba Diminta Buktikan Kualitasnya
- Alexis Sanchez Diklaim Akan Buat Chelsea Kalang Kabut di Wembley
- Man City Boleh Juara, Tapi Man United Tetap Paling Kaya
- Lukaku Absen, MU Bisa Dapat Masalah Besar di Wembley
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Giroud Minta Chelsea Waspadai Pogba
Liga Inggris 18 Mei 2018, 23:31
-
Chelsea Tolak Tawaran Dortmund Untuk Batshuayi
Liga Inggris 18 Mei 2018, 21:53
-
MU Disarankan Gaet Willian dan Alderweireld
Liga Inggris 18 Mei 2018, 20:51
-
Masih Ada Harapan Bagi Morata Untuk Berangkat ke Rusia
Piala Dunia 18 Mei 2018, 19:49
-
Final FA Cup, Yorke Yakin MU Tumpas Chelsea
Liga Inggris 18 Mei 2018, 19:18
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR