Saat ini kapasitas Etihad mencapai 47.805 tempat duduk. Dengan adanya penambahan tersebut, nantinya stadion yang dulu bernama City of Manchester Stadium itu akan berkapasitas 54 ribu kursi, atau tertinggi ketiga di Premier League setelah kandang Manchester United dan Arsenal.
Menurut Independent, dana yang disiapkan untuk memuluskan rencana tersebut sekitar 50 juta pounds. Kapasitas tambahan ini rencananya akan selesai pada musim panas 2015 mendatang.
Kapasitas ideal yang diinginkan petinggi City adalah sekitar 70 ribu kursi. Jadi penambahan ini akan berjalan periodik hingga ke angka yang dikehendaki.
Etihad didesain oleh grup Arup untuk gelaran Commonwealth Games tahun 2002. Stadion ini bernama City of Manchester sebelum dibeli hak penamaannya oleh perusahaan penerbangan asal Timur Tengah. (ind/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Meski 'Bermusuhan', Nasri Sedih Mancini Pergi
Liga Inggris 16 Mei 2013, 18:20
-
Man City Berencana Tambah Kapasitas Etihad Stadium
Liga Inggris 16 Mei 2013, 17:35
-
15 Wacana Transfer ManCity Sambut Pellegrini
Editorial 16 Mei 2013, 16:20
-
'Kegagalan Eropa Jadi Alasan City Pecat Mancini'
Liga Inggris 16 Mei 2013, 14:12
-
Setelah Mancini, Kini Monaco Incar Tevez?
Liga Champions 16 Mei 2013, 12:12
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR