Bola.net - - Manchester City memberikan konfirmasi bahwa Gael Clichy akan meninggalkan klub pada akhir musim ini per 30 Juni.
Jauh hari sebelumnya, bek asal Prancis tersebut sudah menyampaikan tak akan bermain bersama City lagi musim depan.
Clichy gabung dengan City dari Arsenal pada tahun 2011 silam. Selama berseragam 'biru langit', pemain 31 tahun tersebut pernah menjuarai dua gelar Premier League dan Piala Liga. Satu lagi yaitu menjuarai kompetisi pra musim Community Shield.
"Enam tahun di City adalah tahun yang spesial bagi saya. Menjuarai empat trofi dan membantu membangun klub ini menjadi salah satu tim top di Inggris adalah perjalanan luar biasa yang membuat saya bangga," ujar Clichy.
"Sangat menyenangkan melihat klub sudah menjadi seperti sekarang dan saya yakin akan kian sukses di masa yang akan datang," sambungnya.
.@Gaelclichy22 departs #mcfc. #ThankYouGael
More ?? https://t.co/bO1kz3wHJo pic.twitter.com/IPrfu5mdOI
— Manchester City (@ManCity) May 25, 2017
Di pihak lain, direktur sepakbola City, Txiki Begiristain, mengucapkan terima kasih atas jasa Clichy selama membela City. Ia mendoakan yang terbaik untuk masa depan Clichy.
"Gael adalah pemain penting dalam klub ini dan saya mendoakan yang terbaik untuk masa depannya. Sejak saya di sini ia sangat luar biasa dalam memperlakukan dirinya, baik dalam pertandingan maupun dalam latihan," puji Begiristain pada Clichy.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man City Resmi Lepas Gael Clichy
Liga Inggris 25 Mei 2017, 21:57
-
Valdes Dilepas Boro, City Siaga
Liga Inggris 25 Mei 2017, 14:20
-
City Pede Amankan Jasa Sanchez
Liga Inggris 25 Mei 2017, 12:40
-
Liga Inggris 25 Mei 2017, 04:50

-
Man United Juara Liga Europa, Man City Ucapkan Selamat
Bolatainment 25 Mei 2017, 04:37
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR