
Bola.net - Ada rumor baru datang dari Manchester United. Tim berjuluk Setan Merah itu dilaporkan kini berminat pada kiper Burnley, James Trafford.
Trafford merupakan salah satu kiper muda berbakat di Inggris. Di usianya yang masih belia, ia sudah jadi pilihan nomor satu di bawah mistar gawang The Clarets.
Trafford sendiri diyakini bakal jadi kiper utama Timnas Inggris di masa depan. Pasalnya ia memiliki kemampuan di atas rata-rata dan ia diyakini bisa menggusur Jordan Pickford dari posisi kiper utama Inggris.
UTD Muppetiers melaporkan bahwa Manchester United ternyata berminat pada sang kiper. Mereka tertarik memboyong Trafford di tahun 2025 nanti.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Butuh Kiper Baru

Menurut laporan tersebut, Manchester United berminat pada Trafford karena mereka butuh kiper baru di tim mereka.
Ini disebabkan Altay Bayindir dikabarkan tidak bahagia di MU. Kiper Timnas Turki itu berencana cabut dari Old Trafford karena minim mendapatkan jam bermain.
Itulah mengapa MU butuh kiper baru yang bisa jadi pesaing Andre Onana di tim mereka. Trafford dinilai bisa mengisi posisi tersebut.
Jalin Komunikasi

Menurut laporan yang sama, MU mulai bermanuver untuk mengamankan jasa sang kiper.
Mereka dikabarkan sudah membuka pembicaraan dengan Burnley dan agen sang kiper. Mereka mulai menanyakan ketersediaan sang kiper di tahun 2025.
MU belum memberikan penawaran apapun saat ini. Mereka masih mempelajari situasi sang kiper sebelum nantinya mereka memutuskan apakah mereka akan merekrut sang pemain atau tidak.
Mahar Transfer

James Trafford sendiri masih terikat kontrak di Turf Moor hingga tahun 2027 mendatang.
Ia dikabarkan bisa diangkut di kisaran 40 juta pounds di tahun 2025 mendatang.
Klasemen Premier League
(United Muppetiers)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jaminan Mutu Ruben Amorim: Manchester United Pasti Menangkan Gelar Juara dalam 2 Tahun!
Liga Inggris 22 November 2024, 22:28
-
Misi Ruben Amorim di MU: Sudahi Paceklik Gelar Juar EPL!
Liga Inggris 22 November 2024, 22:12
-
Disebut Jose Mourinho 2.0, Begini Tanggapan Ruben Amorim
Liga Inggris 22 November 2024, 22:02
-
Ruben Amorim Pede MU Tidak Akan Kesulitan Beradaptasi dengan Skema 3 Bek
Liga Inggris 22 November 2024, 21:53
-
Ruben Amorim Akui MU Perlu Banyak Berbenah untuk Jadi Penantang Gelar Juara
Liga Inggris 22 November 2024, 21:42
LATEST UPDATE
-
Diisukan Masuk Daftar Jual, Gabriel Jesus Masih Setia kepada Arsenal
Liga Inggris 20 November 2025, 00:33
-
Ruben Amorim Akui Manchester United Masih Jauh dari Sempurna
Liga Inggris 20 November 2025, 00:20
-
Enam Gol dalam Tiga Laga, Mengapa Putra Gianluigi Buffon Tidak Main untuk Italia?
Liga Italia 19 November 2025, 23:23
-
Eder Militao Cedera saat Bela Timnas Brasil, Real Madrid Rugi Dua Pekan
Liga Spanyol 19 November 2025, 23:01
-
Prediksi Persija Jakarta vs Persik Kediri 20 November 2025
Bola Indonesia 19 November 2025, 23:00
-
Arsenal Kena Pukulan Berat, Gabriel Magalhaes Absen Sebulan
Liga Inggris 19 November 2025, 21:34
-
Di Balik Kritik, Xabi Alonso Mendapat Dukungan Kredibel dari Legenda Real Madrid
Liga Spanyol 19 November 2025, 21:13
-
Vinicius Junior dan Peringatan Toni Kroos: Perilaku yang Bisa Merugikan Real Madrid
Liga Spanyol 19 November 2025, 20:21
-
Juventus dan Kesenjangan Kualitas Skuad: Jalan Panjang untuk Kembali ke Puncak
Liga Italia 19 November 2025, 20:03
-
Prediksi Persijap Jepara vs Semen Padang 20 November 2025
Bola Indonesia 19 November 2025, 19:30
LATEST EDITORIAL
-
Starting XI Bintang Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Ada Szoboszlai, Mbeumo, dan Lainnya
Editorial 19 November 2025, 22:13
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37

























KOMENTAR