Agen sang pemain Mino Raiola, mengatakan bahwa sang pemain tidak akan bertahan untuk waktu lama di Merseyside. Ia bahkan dengan tegas menyatakan jika sudah bersamanya sejak lama, yang bersangkutan takkan pernah bermain di Everton.
Lukaku juga telah mengungkap keinginannya untuk mencicipi Liga Champions dan ia bakal jadi pendamping yang tepat untuk kapten tim, Wayne Rooney, di lini depan tim. Oleh karena itu, kubu Setan Merah disebut ingin mendatangkan pemain Belgia di musim panas, menurut laporan The Sun.
Lukaku dibeli Everton dengan harga 28 juta poundsterling usai ia tak sanggup menembus tim utama Chelsea beberapa musim lalu, dan klub tentu bakal ingin harga yang sama jika United memang benar-benar akan mengungkap ketertarikan mereka dalam waktu dekat. [initial]
Baca Juga:
- Stoke dan Liverpool Bersiap Ciptakan Sejarah di Matchday 1 Premier League 2015-16
- MU vs Tottenham di Matchday 1 Premier League 2015-16, Ada Kenangan Manis Tim Tamu
- Derby London di Matchday 1 EPL 2015-16, Arsenal Tidak Canggung
- Tandang di Matchday Pertama 2015-16, City Punya Peluang Bagus
- Chelsea Didukung Rekor Istimewa di Matchday 1 Premier League 2015-16
- City Ajukan 40 Juta Pounds Untuk Sterling, Liverpool Tak Bergeming
(sun/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ryan Giggs Ingin Manchester United Lebih Konsisten
Liga Inggris 18 Juni 2015, 22:01
-
Smalling Antusias Bertemu PSG dan Barcelona di Pramusim
Liga Inggris 18 Juni 2015, 21:16
-
Beckenbauer Tak Sarankan Schweinsteiger Pindah ke MU
Liga Eropa Lain 18 Juni 2015, 18:42
-
Hadapi Tantangan Lebih Berat, Van Gaal Tetap Bisa Sukses di MU
Liga Inggris 18 Juni 2015, 18:02
-
Liverpool Tak Lagi Bisa Bersaing Dengan Elit EPL Lainnya
Liga Inggris 18 Juni 2015, 17:48
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR