
Bola.net - Raksasa Premier League, Manchester United akhirnya resmi meminjamkan penyerang sayap muda Facundo Pellistri ke klub La Liga, Deportivo Alaves hingga akhir musim ini.
Seperti diberitakan sebelumnya, manajer Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer memang sudah memberikan izin kepada Pellistri untuk menjalani masa peminjaman klub lain.
Setelah mendapat tawaran dari dua klub yakni Club Brugge dan Alaves, akhirnya Manchester United dan Pellistri sendiri memutuskan untuk memilih Alaves sebagai tempat 'bersekolah'.
Harapan Manchester United
Lewat laman resmi mereka, Manchester United pun mengumumkan bahwa Pellistri bergabung dengan Alaves sepanjang sisa musim ini.
Manchester United berharap bahwa Pellistri mampu mendapat kesempatan bermain reguler di tim utama Alaves sebagai tahap lebih lanjut dari perkembangannya.
Solskjaer sendiri percaya bahwa Pellistri masih memiliki masa depan cerah bersama United yang mengikatnya dengan kontrak lima tahun disertai opsi perpanjangan selama setahun.
Pellistri di Manchester United
Pellistri yang baru berusia 19 tahun direkrut Manchester United dari klub Uruguay, Penarol pada musim panas lalu dengan biaya sekitar 10 juta euro.
Meski menunjukkan performa meyakinkan bersama tim U-23, akan tetapi Pellistri belum juga mendapat kesempatan debut di tim utama United asuhan Solskjaer hingga akhirnya kini dipinjamkan.
Sumber: Manchester United FC
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bikin Penyelamatan Gemilang Lawan MU, Leno: Sempurna untuk Masuk TV
Liga Inggris 1 Februari 2021, 23:56
-
Dua Klub EPL Dikonfirmasikan Minati Upamecano, Apakah Itu Liverpool dan MU?
Bundesliga 1 Februari 2021, 23:28
-
Tolak Manchester United Demi Milan, Hauge: Saya Bahagia Dengan Pilihan Saya
Liga Italia 1 Februari 2021, 22:57
-
Gagal Menang Dua Laga Terakhir, Manchester United Masih Overperform
Liga Inggris 1 Februari 2021, 21:00
-
Manchester United vs Southampton, Setan Merah Bisa Turunkan Kekuatan Penuh
Liga Inggris 1 Februari 2021, 21:00
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR