
Bola.net - Ada kabar baik datang bagi Manchester United. Bruno Fernandes kemungkinan besar akan terlibat melawan Tottenham dini hari nanti.
Manchester United akan melakoni laga tandang pekan ke-33 EPL 2022/2023. Mereka akan berkunjung ke London Utara untuk menghadapi Tottenham.
Jelang laga ini ada beberapa pemain MU yang diragukan bisa tampil. Salah satunya adalah Bruno Fernandes yang mengalami cedera baru-baru ini.
Dilansir Manchester Evening News, Fernandes berpotensi tampil melawan Tottenham. Sang playmaker dikabarkan sudah fit untuk tampil di laga ini.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Ikut Rombongan
Menurut laporan tersebut, Fernandes sudah fit dan siap membela Setan Merah di laga ini.
Fernandes dikabarkan ikut dalam rombongan MU yang bertolak ke London Utara. Ia juga dilaporkan sudah tidak mengenakan sepatu pelindung dan kruk.
Alhasil ia diperkirakan fit untuk membela MU pada partai yang krusial tersebut.
Bisa Jadi Starter
Laporan yang sama mengklaim bahwa pemain asal Portugal itu berpotensi menjadi starter saat menghadapi Tottenham.
Sejak awal cedera yang dialami Fernandes itu masuk kategori ringan. Ia mengenakan sepatu pelindung sebagai langkah pencegahan semata.
Namun keputusan apakah Fernandes bakal jadi starter atau tidak akan diputuskan Erik Ten Hag sesaat sebelum laga dimulai.
Opsi Pengganti
Andai Fernandes belum bisa bermain sebagai starter, ada dua pemain yang bisa menggantikan perannya.
Christian Eriksen dan Marcel Sabitzer bisa diturunkan Erik Ten Hag di belakang striker MU pada laga ini.
Klasemen Premier League
(Manchester Evening News)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Live Streaming Tottenham vs Manchester United Hari Ini, Jumat 28 April 2023
Liga Inggris 27 April 2023, 23:15
-
Kondisi Belum Stabil, Spurs Diprediksi Tumbang Lawan Manchester United
Liga Inggris 27 April 2023, 17:23
-
Alejandro Garnacho Segera Comeback di Skuat Manchester United
Liga Inggris 27 April 2023, 17:14
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR