
Bola.net - Rumor ketertarikan Chelsea terhadap Jadon Sancho nampaknya bukan sekedar isapan jempol belaka. The Blues mempersiapkan Raheem Sterling untuk menjadi alat tukar transfer Jadon Sancho.
Sejak pekan lalu, beredar gosip bahwa Chelsea akan mendatangkan winger baru. Enzo Maresca ingin lini serangnya lebih mematikan di musim 2024/2025.
Target yang diincar Maresca adalah Jadon Sancho. Winger Manchester United itu dikabarkan punya gaya bermain yang cocok dengan keinginan Maresca sehingga ia jadi incaran The Blues sebelum bursa transfer ditutup.
Dilansir Gianluca Di Marzio, Chelsea saat ini sedang menyiapkan rencana untuk transfer Maresca. Mereka berencana melakukan tukar tambah dengan MU untuk transfer ini.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Tukar Tambah

Menurut laporan tersebut, Chelsea saat ini menyiapkan skema tukar tambah dengan MU untuk transfer Sancho.
Mereka akan menawarkan Raheem Sterling plus sejumlah uang untuk bisa mengamankan jasa Sancho. Langkah ini diambil karena Chelsea tidak sanggup membayar 40 juta pounds mahar yang ditetapkan MU untuk Sancho.
Jadi mereka menilai barter pemain jadi solusi paling masuk akal saat ini, dan mereka berharap MU mau menerima tawaran tersebut.
Siapkan Satu Pemain Lain

Menurut laporan yang sama, Chelsea tidak hanya menyiapkan Sterling sebagai alat transfer Sancho. Mereka juga menyiapkan satu pemain lain untuk ditawarkan ke MU.
Pemain itu adalah Ben Chilwell. Sang bek ditawarkan ke MU karena mereka tahu Setan Merah sedang membutuhkan bek kiri saat ini.
Di sisi lain, Chilwell tidak masuk dalam rencana Maresca. Jadi sang bek dianggap solusi yang tepat untuk kebutuhan mereka.
Maunya Tunai

Namun gosip yang beredar di Inggris menyebutkan bahwa Manchester United tidak mau menggunakan skema barter untuk transfer Sancho.
Mereka ingin Chelsea atau klub manapun yang berminat pada sang winger untuk membayar kontan sebesar 40 juta pounds di musim panas ini.
Klasemen Premier League
(Fabrizio Romano)
Baca Juga:
- Kejutan, Bournemouth Makin Dekat Amankan Jasa Kepa Arrizabalaga dari Chelsea!
- Statistik Wolverhampton vs Chelsea: Noni Madueke Bintang Pesta Gol The Blues
- Daftar Lengkap Transfer Premier League Musim Panas 2024/2025
- Wow! Chelsea Relakan Dua Pemain Ini ke MU Demi Dapatkan Jadon Sancho
- Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan Chelsea, Jadon Sancho Lebih Condong Gabung Juventus?
Liga Inggris 26 Agustus 2024, 19:20
-
Bukan ke Chelsea atau MU, Ivan Toney Segera Hijrah ke Arab Saudi
Liga Inggris 26 Agustus 2024, 19:00
-
Saran Gila Jamie Carragher untuk Cole Palmer: Mending Pindah ke MU Musim Depan!
Liga Inggris 26 Agustus 2024, 18:00
-
Saingi Chelsea, Juventus Juga Mulai Kebut Transfer Jadon Sancho
Liga Italia 26 Agustus 2024, 17:40
-
Bukan ke Chelsea, Victor Osimhen Bakal Hijrah ke Arab Saudi?
Liga Inggris 26 Agustus 2024, 17:00
LATEST UPDATE
-
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2025/2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:15
-
Terungkap, Ini Ketegangan di Balik Layar Sebelum Man Utd Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:01
-
Usai Pecat Ruben Amorim, MU Tidak Buru-buru Cari Manajer Baru?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:55
-
Rekam Jejak Ruben Amorim Dipecat Man United: Hanya 24 Kemenangan dari 63 Laga
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:45
-
Pernyataan Lengkap Manchester United Soal Pemecatan Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:39
-
Ruben Amorim Dipecat, Siapa Pelatih Man United Sekarang?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:33
-
Perubahan Gaya Main Liverpool di Era Arne Slot Jadi Bumerang di Anfield
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:27
-
Daftar Pemain Voli Putri Jakarta Electric PLN Mobile di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 17:14
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


















KOMENTAR