
Bola.net - Spekulasi masa depan Ivan Toney nampaknya akan segera berakhir. Sang striker dilaporkan akan menuntaskan transfernya ke Al Ahli dalam waktu dekat ini.
Di musim panas ini, Toney memang ramai dikabarkan akan berpindah klub. Ia sudah memantapkan hati untuk pindah dari Brentford.
Saat ini ada dua klub yang cukup santer menginginkan striker Timnas Inggris tersebut. Mereka adalah Manchester United dan Chelsea yang digosipkan kesengsem berat pada sang striker.
Dilansir Ben Jacobs, Toney nampaknya tidak akan melanjutkan karirnya di Inggris. Ia akan pindah ke Arab Saudi untuk bergabung dengan Al Ahli.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Tempel Ketat

Menurut laporan tersebut, Al Ahli sudah beberapa hari terakhir intens menghubungi pihak Toney.
Mereka sangat tertarik menggunakan tenaga Toney di lini serang mereka. Mereka juga sudah mengajukan proposal perekurtan sang striker.
Setelah berdiskusi cukup lama, Toney luluh dengan ajakan Al Ahli. Sehingga ia berminat untuk pindah ke Saudi Pro League.
Tuntaskan Transfer

Menurut laporan yang sama, Al Ahli saat ini mencoba untuk menuntaskan transfer Toney dari Brentford.
Mereka sudah mengutus salah satu direktur mereka, Saad Al-Lazez terbang ke London. Mereka bertemu dengan manajemen Brentford untuk membahas transfer ini.
Proses ini berjalan dengan cukup lancar. Jadi dalam waktu dekat ini transfer tersebut sudah bisa direalisasikan.
Mahar Transfer

Brentford sendiri dilaporkan akan menerima uang yang cukup besar untuk transfer Toney.
Sang striker dikabarkan bakal ditebus dengan mahar sebesar 50 juta pounds.
Klasemen Premier League
(Ben Jacobs)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan Chelsea, Jadon Sancho Lebih Condong Gabung Juventus?
Liga Inggris 26 Agustus 2024, 19:20
-
Bukan ke Chelsea atau MU, Ivan Toney Segera Hijrah ke Arab Saudi
Liga Inggris 26 Agustus 2024, 19:00
-
Saran Gila Jamie Carragher untuk Cole Palmer: Mending Pindah ke MU Musim Depan!
Liga Inggris 26 Agustus 2024, 18:00
-
Saingi Chelsea, Juventus Juga Mulai Kebut Transfer Jadon Sancho
Liga Italia 26 Agustus 2024, 17:40
-
Bukan ke Chelsea, Victor Osimhen Bakal Hijrah ke Arab Saudi?
Liga Inggris 26 Agustus 2024, 17:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43
























KOMENTAR