Penyerang asal Belgia itu tampil memesona di lini depan Marseille musim ini. Dari 13 laga, ia mampu mengoleksi delapan gol. Alhasil, banyak klub yang disebut tertarik untuk merekrutnya.
Pemain berusia 22 tahun itu sempat dikait-kaitkan dengan United, City, plus Arsenal. Tahu bahwa pemainnya diincar klub-klub eloit Eropa, Presiden Marseille pun langsung mengatakan bahwa anak asuhnya itu tak akan diizinkan keluar dari Stade Velodrome. Kecuali, mereka berani membayar minimal 35 juta Pounds.
"Tak ada satupun dari 15 klub terbaik di dunia yang tak tertarik pada Batshuayi. Ia adalah salah satu pemain paling dicari di bursa transfer," ujar sang Presiden seperti dilaporkan La Derniere Heure.
"Ada banyak tawaran yang ditujukan kepadanya pada musim panas lalu, namun ia masih tak ingin pergi. Ia membuktikan dirinya sendiri di atas lapangan. Dan jika klub-klub itu menginginkannya, mereka harus membayar kami, sekitar 35 juta Pounds," tegasnya. [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
- Belum Genap Satu Musim, Djilobodji Ingin Tinggalkan Chelsea
- Duo Premier League Tertarik Jasa Seydou Doumbia
- Juventus Kirim Utusan ke London Demi Oscar
- Chelsea Masih Idamkan Cavani
- Grujic: Matic Bilang Chelsea Inginkan Saya
- Madrid dan Barca Saling Sikut Demi Sidiki Maiga
- MU Punya 53 Juta Pounds untuk Bajak Alexis Sanchez
- Dua Winger Incaran Inter
- Hazard Tak Menentu, Chelsea Siapkan 40 Juta Pounds untuk Griezmann
- Balik Modal, Madrid Siap Lepas Ronaldo
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marseille Izinkan MU dan City Boyong Batshuayi
Liga Inggris 16 November 2015, 22:33
-
Agen: Sterling Bakal Terus Menggila di Manchester City
Liga Inggris 16 November 2015, 14:41
-
Milner: Lawan City, Liverpool Harus Seperti Lawan Chelsea
Liga Inggris 16 November 2015, 14:32
-
Hart Ingin Ikuti Jejak Casillas dan Buffon
Liga Inggris 16 November 2015, 12:38
-
Agen Dorong Sterling Untuk Selebrasi Lawan Liverpool
Liga Inggris 16 November 2015, 00:23
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR