Bola.net - - Pelatih Belgia, Roberto Martinez memberikan pujian besar kepada gelandang andalannya, Kevin De Bruyne yang tampil apik di awal musim ini.
Kevin De Bruyne memang bersinar bersama klub dan tim nasional sejauh ini. Bersama Manchester City, De Bruyne telah terlibat dalam enam gol di liga, termasuk menjadi pencetak gol kemenangan melawan Chelsea pekan lalu.
Sementara bersama Timnas Belgia, mantan gelandang Chelsea itu juga tampil gemilang membantu mereka memuncaki klasemen grup H dan lolos langsung ke Piala Dunia 2018.
"Kevin de Bruyne hanya seperti seorang pemikir," puji Martinez.
Dia menambahkan: "Anda mendapatkan pemain yang benar-benar memiliki eksekusi yang baik dari apa yang mereka lakukan, dan yang lainnya adalah pemikir yang sangat baik. De Bruyne punya keduanya," ujarnya.
"Bila anda menganalisis permainannya, anda akan merasa sangat, sangat sulit untuk menemukan gelandang yang lebih baik di sepakbola Eropa," sambungnya.
Ditambahkan pula oleh mantan pelatih Everton tersebut bahwa De Bruyne juga memiliki pemahaman yang sangat baik dengan pelatih Manchester City, Josep Guardiola.
"Dia memiliki chemistry yang sangat bagus dengan Pep Guardiola. Saya pikir mereka memiliki pemahaman yang sangat baik," sambungnya.
"Ketika anda melihat pada jadwal Manchester City, hal pertama yang datang ke benak saya adalah, ' De Bruyne akan berpengaruh dalam hal itu, dan itu adalah kategori elit," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bursa Transfer Januari Dibuka, City Akan Langsung Gaet Sergi dari Barca
Liga Inggris 9 Oktober 2017, 18:51
-
Evans Tak Menyesal Lewatkan Kesempatan ke City
Liga Inggris 9 Oktober 2017, 15:40
-
Jack Harrison Disarankan Tolak Manchester City
Liga Inggris 9 Oktober 2017, 13:24
-
Martinez: De Bruyne Gelandang Terbaik di Eropa
Liga Inggris 9 Oktober 2017, 11:05
-
Insigne: Napoli Tak Perlu Takut Manchester City
Liga Champions 9 Oktober 2017, 09:05
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR