United membeli Di Maria dari Real Madrid dengan harga 60 juta pound. Di Maria langsung menjadi pemain dengan harga termahal dalam sejarah Premier League dengan transfer itu.
Namun Martino bersikukuh bahwa harga yang dibayarkan United sudah pantas. Pasalnya, Di Maria bisa bermain bagus di berbagai posisi.
"Saya rasa United mendapatkan Di Maria dengan harga yang relatif murah. Di Maria adalah pemain yang bisa beradaptasi dengan baik di berbagai posisi. Baik ketika dimainkan di tengah atau di sayap, dia adalah salah satu pemain paling penting Argentina dalam beberapa waktu terakhir," terang Martino seperti dikutip Football Espana.
Selain Di Maria, United juga membeli satu pemain timnas Argentina lainnya; Marcos Rojo dari Sporting Lisbon. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Martino Anggap Harga Di Maria Murah
Liga Inggris 5 Oktober 2014, 19:10
-
Di Maria Merasa Maju Gabung United
Liga Inggris 5 Oktober 2014, 18:08
-
Dituduh Tak Punya Lisensi, Ancelotti Bela Zidane
Liga Spanyol 5 Oktober 2014, 09:00
-
Ancelotti: Kualitas James Beda Dengan Di Maria
Liga Spanyol 5 Oktober 2014, 08:40
-
Ancelotti Jelaskan Peran Bertahan Bale
Liga Spanyol 5 Oktober 2014, 08:20
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR