Buruknya hubungan Mourinho dengan sejumlah pemain senior Real Madrid sempat mencuatkan isu bahwa pelatih asal Portugal ini akan pergi meninggalkan Santiago Bernabue dan kembali ke Chelsea pada akhir musim nanti. Kegagalan Los Blancos mempertahankan mahkota La Liga juga semakin memperkuat adanya spekulasi semacam itu.
Mata sama sekali tidak menampik bahwa The Blues memang memiliki kenangan manis bersama Mourinho. Akan tetapi, pemain asal Spanyol ini lebih memilih untuk tidak fokus terhadap rumor tersebut dan lebih mengutamakan apa yang tengah dihadapi oleh tim menjelang akhir musim kompetisi.
"Untuk saat ini, Mourinho masih merupakan pelatih dari Real Madrid dan Rafael Benitez adalah pelatih Chelsea. Kami harus tetap fokus pada apa yang tengah dihadapi saat ini," tegas pemain 24 tahun tersebut. (isf/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cole: Konyol Jika Kontrak Lampard Tak Diperpanjang
Liga Inggris 24 Maret 2013, 18:00
-
Mata: Jangan Dulu Bicara Soal Mourinho
Liga Inggris 24 Maret 2013, 11:34
-
Defoe: Bodoh Jika Chelsea Melepas Lampard
Liga Inggris 24 Maret 2013, 05:30
-
Simeone Benarkan Rencana Atletico Pulangkan Torres
Liga Spanyol 24 Maret 2013, 03:30
-
Cepat Atau Lambat Negredo Akan Hijrah ke EPL
Liga Inggris 23 Maret 2013, 19:13
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR