Conte, yang baru menangani tim musim ini, pernah mengatakan bahwa Matic akan bisa menjadi pemain terbaik dunia, jika ia terus berusaha keras, usai musim buruk yang ia alami sebelumnya hingga Chelsea finish di peringkat 10 klasemen akhir Premier League.
"Hal tersebut membuat saya sangat percaya diri. Saya selalu mencoba untuk memberikan sesuatu kembali di setiap sesi latihan, di setiap pertandingan," tutur Matic menurut Express.
"Kami menikmati bermain dengan formasi baru yang ia terapkan. Kami terus bekerja keras setiap hari untuk melihat apa yang diinginkan pelatih dari kami, karena ini sesuatu yang baru untuk kami. Namun saya benar-benar menikmatinya."
Matic juga membantah bahwa ia merasa sudah menuntaskan dendam, usai membawa Chelsea mengalahkan Manchester United, yang diasuh oleh Mourinho, dengan skor 4-0 pekan lalu.
"Setiap laga memberikan motivasi untuk kami. Kami bermain untuk tim besar. Ia sebelumnya melatih kami, dan kami menghormatinya, saya terutama. Ia membawa saya kembali dari Benfica. Saya amat menghormatinya." [initial]
(exp/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Minta Semua Orang Respek Pada Dirinya
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 23:43
-
Pedro: Mungkin Kekalahan Ini Berat untuk Mourinho
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 23:12
-
Pedro Bela Conte dan Sebut Reaksi Mourinho Berlebihan
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 22:55
-
Terry Siap Diturunkan Lawan West Ham
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 21:09
-
Arsenal dan Chelsea Berebut Jasa Gelandang Sevilla
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 18:16
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR