
Bola.net - Nemanja Matic menegaskan bahwa Manchester United belum menyerah dalam ajang Premier League. Mereka akan terus mencoba memangkas jarak dengan Manchester City di puncak klasemen.
Manchester City saat ini masih perkasa di puncak klasemen Premier League. Mereka unggul 10 angka dari Manchester United dan Leicester City.
Tim asuhan Josep Guardiola itu memang tengah dalam performa terbaiknya musim ini. Mereka telah mencatatkan 18 kemenangan beruntun di semua kompetisi.
Tidak mengherankan kalau The Citizens sangat difavoritkan untuk meraih juara Premier League. Mereka bisa merebut gelar tersebut dari tangan Liverpool.
Laga Tersisa Bak Final
Nemanja Matic mengatakan setiap pertandingan tersisa musim ini akan penting. Pasalnya, Setan Merah sudah kehilangan banyak poin yang mana seharusnya bisa dimenangkan.
"Mulai saat ini, setiap pertandingan akan terasa seperti laga final," ujar Matic kepada Sky Sports News.
"Kami kehilangan beberapa poin di mana kami seharusnya bisa meraih kemenangan."
Belum Menyerah
Nemanja Matic menegaskan kalau United masih berada dalam jalur perburuan gelar. Karena itu, ia mendesak rekan satu timnya untuk tidak menyerah.
"Saya pikir dalam beberapa pekan ke depan akan menjadi periode yang sangat menentukan dalam perburuan gelar juara. Kami akan berada di sana dalam persaingan namun kami juga tahu akan sangat sulit untuk menyalip Man City jika dalam beberapa pertandingan berikutnya tim ini kehilangan poin lagi," lanjutnya.
"Kami memiliki kondisi yang sangat positif dan akan berusaha melakukan yang terbaik demi meraih kemenangan. Pertandingan berikutnya merupakan yang terpenting, setelah itu kami akan fokus pada Man City," pungkasnya.
Sumber: Sky Sports
Klasemen Premier League
Sumber: Sky Sports
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Matic Kirim Pesan ke Man City: MU Belum Menyerah di Premier League
Liga Inggris 24 Februari 2021, 16:38
-
Ranking Sementara Battle Kickstox Saham Bola Midweek 1, Siapa yang Unggul?
Liga Champions 24 Februari 2021, 14:13
-
Jadwal Siaran Langsung Liga Champions di SCTV, Hari Ini Kamis 25 Februari 2021
Liga Champions 24 Februari 2021, 13:00
-
5 Faktor yang Bikin Manchester City Bakal Sikat Borussia Monchengladbach
Liga Champions 24 Februari 2021, 11:15
LATEST UPDATE
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR