Bola.net - - Keinginan AS Roma untuk mendatangkan Winger West Ham United, Sofiane Feghouli nampaknya semakin mendekati kenyataan. Kubu West Ham kabarnya sudah bersedia melepas sang pemain asalkan kubu Roma bersedia membayar sebesar £9 Juta.
Feghouli sendiri bergabung dengan West Ham United pada musim panas lalu secara gratis. Ia menolak perpanjangan kontrak dengan Valencia sebelum memutuskan pindah ke London.
Namun pindah ke Inggris nampaknya tidak seindah yang diharapkan pemain 27 tahun ini. Ia kesulitan untuk beradaptasi di Liga Inggris, sehingga ia jarang mendapatkan kesempatan bermain di tim besutan Slaven Bilic tersebut.
Kondisi Feghouli tersebut kabarnya terus dipantau oleh kubu AS Roma. Mereka ingin menjadikan Feghouli sebagai pengganti sementara Mohamed Salah yang harus absen sekitar dua bulan karena tampil di Piala Afrika.
Menurut laporan yang dilansir Sky Sports, Kubu The Hammers nampaknya sudah siap untuk kehilangan Feghouli kendati sang pemain baru bermain setengah musim bagi mereka. Namun West Ham kabarnya meminta uang sebesar £9 Juta agar sang pemain diizinkan pergi ke Olimpico Stadium pada bursa transfer kali ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Ogah Lepas Bintang Muda Chelsea ke Roma
Liga Inggris 14 Januari 2017, 21:00
-
Szczesny Akui Berkembang Pesat di Roma
Liga Italia 14 Januari 2017, 20:30
-
Szczesny: Masa Depan Saya Ada Ditangan Wenger
Liga Italia 14 Januari 2017, 20:10
-
Mau Feghouli, Roma Diminta Siapkan 9 Juta Pounds
Liga Inggris 14 Januari 2017, 16:10
-
Gol Indah Roma di Friuli: Montella, Nakata, Totti
Open Play 14 Januari 2017, 14:03
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25





















KOMENTAR