Bola.net - - Lyon kembali menegaskan bahwa mereka sangat bernafsu untuk bisa mendapatkan jasa Memphis Depay. Hal tersebut disampaikan langsung oleh pelatih kepala Lyon, Bruno Genesio.
Memphis Depay saat ini memang diambang pintu keluar dari Manchester United. Pemain asal Belanda ini tidak mampu bersaing untuk mendapatkan posisi di tim utama. Memphis tidak cukup mengesankan bagi Jose Mourinho.
"Memphis Depay adalah yang menjadi sebuah prioritas bagi saya. Tujuannya adalah bahwa kita bisa segera mendapatkannya secepat mungkin," terang Genesio.
MU memang tidak akan keberatan untuk melepas Memphis. Namun, klub yang bermarkas di Old Trafford ini tidak akan rela melepas Memphis dengan harga yang murah. MU tetap berharap mendapatkan harga yang menarik.
Harga 13 juta pounds yang dilayangkan oleh Lyon telah ditolak oleh MU. "Saya adalah sosok yang menggemarinya. Dia adalah pemain yang lengkap, kuat dan menarik," tandas Genesio.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibrahimovic: MU Bikin Semua Jadi Lebih Mudah
Liga Inggris 13 Januari 2017, 22:29
-
Bos Lyon: Transfer Mempis Depay Jadi Prioritas
Liga Inggris 13 Januari 2017, 21:57
-
Ibrahimovic Pemain Terbaik, Kalajengking Mkhitaryan Gol Terbaik
Liga Inggris 13 Januari 2017, 20:36
-
Jika Bisa Kalahkan MU, Liverpool Bisa Juara
Liga Inggris 13 Januari 2017, 18:28
-
MU dan Chelsea Bersabar untuk Dapatkan Stefan de Vrij
Liga Italia 13 Januari 2017, 17:34
LATEST UPDATE
-
Soal Manajer Baru, Gary Neville Minta MU Tidak Coba-coba Lagi
Liga Inggris 6 Januari 2026, 13:27
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
-
Carragher dan Neville Kompak Ragukan Liam Rosenior: Penurunan Standar Chelsea?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:19
-
Baru Dipecat Chelsea, Enzo Maresca Merapat ke Manchester United?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:14
-
Terungkap, Darren Fletcher Cuma Maksimal Seminggu Jadi Caretaker MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 10:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR