Bola.net - - Sebuah peringatan diberikan Patrice Evra kepada Sergej Milinkovic-Savic. Evra menyebut gelandang Lazio itu harussiap mati untuk menjadi pemain Manchester United.
Nama Milinkovic-Savic memang tidak asing bagi para pendukung setan merah. Gelandang Lazio itu disebut menjadi salah satu target transfer United pada musim panas ini.
Gelandang 23 tahun ini memang menjadi salah satu pemain top Lazio musim lalu. Ia menjadi roh lini tengah Biancocelesti dalam dua tahun terakhir.
Namun Evra menilai kemampuan saja tidak cukup untuk menjamin sukses di Old Trafford. "Saya harus benar-benar berhati-hati saat berbicara mengenai Manchester United," buka Evra kepada ITV.
Berikan Segalanya

"Kemampuan saja tidak cukup untuk sukses di klub ini karena dia harus punya karakter yang kuat."
"Bermain untuk klub ini berarti dia harus siap mati bagi mereka. Ada ekspektasi yang besar dan jujur saya takut akan hal itu."
Dukungan Penuh

"Jika anda mengatakan kepada saya 'Patrice, kamu akan bermain bagi Man United namun kamu tidak akan dibayar', maka saya pasti akan bermain untuk mereka."
"Jika dia punya mentalitas ini -Saya tidak bilang bahwa dia tidak membutuhkan uang, namun jika ia pindah ke sana maka ia harus memastikan bahwa ia siap mati untuk klub. Jika ia melakukan itu, maka saya akan sangat senang." tandas bek West Ham tersebut.
Andalan Serbia

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mau Jadi Pemain MU, Sergej Milinkovic-Savic Harus Berani Mati
Liga Inggris 17 Juni 2018, 23:20
-
Martial Ingin Pergi, Manchester United Pasang Harga
Liga Inggris 17 Juni 2018, 20:40
-
Inter Milan Tolak Lamaran MU Untuk Milan Skriniar
Liga Inggris 17 Juni 2018, 19:20
-
Ayah Milinkovic-Savic Dukung Anaknya Gabung Juventus
Liga Italia 17 Juni 2018, 18:00
-
Mourinho: Fernando Hierro Keliru Tarik Keluar Diego Costa
Piala Dunia 17 Juni 2018, 04:40
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR