Bola.net - - Harry Kane harus berani meninggalkan Tottenham Hotpsur jika ia ingin meraih trofi juara menurut klaim Simon Jordan.
Selama dua tahun terakhir, nama Harry Kane dikenal sebagai salah satu penyerang tertajam di EPL. Musim lalu ia berhasil menyabet sepatu emas sebagai bukti ketajamannya di tanah Inggris.
Namun sayang ketajaman Kane tersebut tidak berbanding lurus dengan trofi yang ia raih. Musim lalu Tottenham Hotspur tidak memenangkan satupun gelar, kendati diperkuat oleh mesin gol seperti Kane.
Harry Kane
Dalam hemat Jordan, Kane harus mempertimbangkan angkat kaki dari London Utara jika ia ingin mengangkat trofi juara. "Saya bukannya bermaksud untuk meremehkan Tottenham, namun jika Manchester United datang memintanya bergabung maka ia harus mempertimbangkan untuk pergi," buka Jordan kepada Talk Sports.
"Saya pikir dalam beberapa tahun ke depan situasi Harry Kane akan semakin sulit. Ia akan berada di puncak permainannya sementara Tottenham kemungkinan besar tidak akan memenangkan Premier League."
"Selain itu beberapa tahun lagi Tottenham mungkin akan kesulitan untuk masuk ke Champions League lagi. Untuk itu ia sebaiknya tidak menolak kesempatan untuk pindah dari sana." tutup mantan Chairman Crystal Palace tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Meski Sudah Garang, Lukaku Dianggap Masih Bisa Tampil Lebih Hebat Lagi
Liga Inggris 3 Oktober 2017, 21:11
-
Ronaldo Kenang Kedatangannya di Real Madrid
Liga Spanyol 3 Oktober 2017, 21:07
-
Arsenal Bertekad Kejar Duo Manchester
Liga Inggris 3 Oktober 2017, 20:24
-
Spurs dan MU Bisa Bantu Bungkam Kritikan Pada Liverpool
Liga Inggris 3 Oktober 2017, 18:57
-
De Bruyne Minta City Jangan Bicara Soal Gelar Juara Dahulu
Liga Inggris 3 Oktober 2017, 17:58
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR