Bola.net - - Kylian Mbappe masuk dalam daftar nominasi Ballon d'Or dan hal tersebut membuatnya mematahkan rekor yang sudah lama dipegang Michael Owen.
Striker Prancis merupakan satu dari 30 nama pemain yang diumumkan oleh France Football sebagai calon pemenang penghargaan individu prestisius tersebut.
Hal itu terjadi usai sang pemain remaja membantu Monaco memenangkan Ligue 1 musim lalu dan juga membawa mereka menembus semifinal Liga Champions.
Mbappe lantas bergabung dengan di musim panas sebagai pemain pinjaman dan bisa dibeli secara permanen dengan harga 166 juta pounds di akhir musim.
Michael Owen
Masuknya sang remaja dalam nominasi Ballon d'Or di usia 18 tahun dan sembilan bulan membuatnya menjadi pemain termuda yang mampu mencapai prestasi tersebut, mengalahkan eks striker Real Madrid dan MU, Michael Owen.
1998 silam, Owen masuk sebagai nominator ketika masih bermain di Liverpool dan kemudian memenangkan penghargaan tersebut tiga tahun berselang.
Cristiano Ronaldo menjadi pemain favorit untuk memenangkan trofi yang bakal diserahkan pada 6 Desember mendatang, usai musim lalu membawa Madrid meraih double winner.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dani Alves: Lebih Baik Jika Sanchez ke PSG
Piala Dunia 11 Oktober 2017, 23:33
-
Cavani Bungkam Soal Insiden Neymar, Bicarakan Ballon d'Or
Liga Eropa Lain 11 Oktober 2017, 16:05
-
Cavani Kembali 'Cari Perkara' dengan Neymar
Liga Eropa Lain 11 Oktober 2017, 15:55
-
Kante Tak Berhasil, PSG Akan Coba Bajak Casemiro
Liga Eropa Lain 11 Oktober 2017, 15:20
-
Chelsea Santai Meski PSG Mulai Incar Kante
Liga Inggris 11 Oktober 2017, 14:55
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR