Sebelumnya kontrak McNair di Old Trafford akan berakhir pada akhir musim ini. Pada akhirnya ia mendapatkan kontrak baru sampai tahun 2017 dan opsi perpanjangan satu tahun lagi.
Paddy McNair has signed a new contract at #mufc until June 2017 with the option of a further year. pic.twitter.com/SeRYozoMAb
— Manchester United (@ManUtd) February 10, 2015
Nama pemain asal Irlandia Utara itu mulai mencuat pada awal musim ini. Manajer Louis Van Gaal memutuskan untuk memanggil pemain binaan akademi Setan Merah itu menyusul badai cedera yang menerpa barisan belakang timnya.
Penampilan McNair ternyata mampu mencuri perhatian. Sampai sejauh ini ia sudah diberi kesempatan bermain 10 kali di Premier League dan dua kali di FA Cup. (twt/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Gaal Yakin Di Maria Bisa Tampil Lebih Hebat Lagi
Liga Inggris 10 Februari 2015, 23:42 -
Carrick dan Shaw Absen Lawan Burnley
Liga Inggris 10 Februari 2015, 23:25 -
Young: Pemain United Senang Dengan Taktik Van Gaal
Liga Inggris 10 Februari 2015, 23:16 -
McNair Teken Kontrak Baru, Van Gaal Girang
Liga Inggris 10 Februari 2015, 23:09 -
Sinyal Ketertarikan MU Pada De Jong Menguat
Liga Inggris 10 Februari 2015, 23:02
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan Moto3 Mandalika 2025: Angel Piqueras Ungguli Maximo Quiles
Otomotif 3 Oktober 2025, 13:01 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Seret, Mikel Arteta Woles Aja!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 12:46 -
Marc Guehi Pilih Move On usai Gagal Pindah ke Liverpool
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 12:34 -
Prediksi Eintracht Frankfurt vs Bayern Munchen 4 Oktober 2025
Bundesliga 3 Oktober 2025, 12:26 -
Cek Jadwal Serie A 2025/26: Matchweek 6: Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Italia 3 Oktober 2025, 12:21 -
Cek Jadwal dan Nonton NFL Matchweek 5: Eksklusif di Vidio
Olahraga Lain-Lain 3 Oktober 2025, 12:13 -
Manchester United Dinilai Sulit Membenarkan Transfer Bryan Mbeumo
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 11:18
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR