Bola.net - - Eks bek , Mario Melchiot, mengatakan bahwa Diego Costa berpotensi membunuh karirnya sendiri dengan berkonfrontasi dengan tim juara Premier League.
Costa sudah diminta oleh manajer Antonio Conte untuk mencari klub anyar, usai sebelumnya mengatakan bahwa sang striker tak masuk dalam rencananya musim depan.
Hingga kini Costa masih belum menemukan klub anyar. Ia lebih memilih bertahan di Brasil, alih-alih kembali ke Stamford Bridge untuk berlatih, meski konon klub akan memintanya bergabung bersama tim U-23.
Diego Costa
Melchiot kemudian mengatakan di talkSPORT: "Dia akan menjadi pihak yang kalah. Anda tak pernah bisa melawan klub. Anda takkan pernah menang."
"Anda bisa mencoba sekuat tenaga, namun klub punya jangka waktu lebih panjang. Sebagai pemain, anda harus membuat keputusan yang benar. Anda tak ingin membunuh karir anda karena situasi yang ia alami sekarang."
"Costa dan Conte tidak ingin bekerja sama. Sekarang semua tergantung Chelsea, mereka harus bisa menyelesaikan situasi ini. Costa ingin semua selesai tanpa harus datang ke Stamford Bridge. Namun tidak ada pemain yang berhak meminta itu."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Keown Ikut Pertanyakan Keputusan Chelsea Jual Matic ke MU
Liga Inggris 16 Agustus 2017, 19:47
-
Keown Puji Matic Sebagai Pemain Berkelas
Liga Inggris 16 Agustus 2017, 19:21
-
Wenger Tidak Akan Diego Costa-kan Sanchez
Liga Inggris 16 Agustus 2017, 19:03
-
Chelsea Butuh Dua Hal Agar Segera Bisa Bangkit
Liga Inggris 16 Agustus 2017, 18:26
-
Carragher Yakinkan Chelsea Agar Tidak Panik
Liga Inggris 16 Agustus 2017, 17:55
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR