PFA sempat dikritik karena tetap memasukkan nama striker Liverpool itu dalam kandidat pemenang anugerah bergengsi itu, terutama menyusul aksi gigitan mautnya. Dan setelah Bale dinobatkan sebagai yang terbaik di depan Suarez, Taylor malah balik menyindir penyerang asal Uruguay itu.
"Semua orang tahu Suarez adalah pesepakbola hebat, saya hanya berharap ia bisa mematuhi aturan karena pesepakbola adalah teladan. Gareth dan (kandidat lainnya) Robin Van Persie adalah teladan yang sangat bagus untuk generasi yang lebih muda," ucapnya.
Taylor juga tak meragukan talenta Bale yang sudah ditunjukkannya di lapangan musim ini, adalah alasan tepat winger Tottenham itu menjadi pemenang. "Gareth melalui musim yang luar biasa, ia punya pengaruh setara dalam sepakbola Wales sebagaimana Ryan Giggs. Ia adalah bagian dari kisah sukses Southampton," tandasnya. [initial]
(tri/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menangkan Bale, PFA Kini 'Serang' Suarez
Liga Inggris 1 Mei 2013, 15:23
-
Ivanovic Angkat Bicara Terkait Gigitan Suarez
Liga Inggris 1 Mei 2013, 13:01
-
Lucas Leiva: Kami Harus Menangi Derby
Liga Inggris 1 Mei 2013, 12:38
-
'Terkadang Suarez Punya Mental Kekanak-Kanakan'
Liga Inggris 1 Mei 2013, 11:55
-
Rodgers Berharap Coutinho Tak Terbebani Ekspektasi
Liga Inggris 30 April 2013, 16:12
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR