The Gunners hanya bisa bermain imbang 1-1 di derby London Utara yang berlangsung di Emirates dan melewatkan kesempatan mengkudeta Manchester City di klasemen, usai The Citizens ditahan imbang Aston Villa tanpa gol.
"Kami semua senang bisa bermain, namun kami sedikit kelelahan. Terutama di babak pertama, kami sudah memberikan segalanya dan kami akan menikmati waktu istirahat akhir pekan ini," tutur Mertesacker pada The Telegraph.
"Kami memainkan tim yang sama ketika melawan Bayern, kecuali Gabriel. Amat penting bagi kami menanti kembalinya mereka yang tengah cedera. Intensitas pertandingan akan terus meningkat dan Anda membutuhkan sebanyak mungkin tambahan tenaga.
"Pemain yang baru pulih akan memberikan kami energi. Kami gembira melihat Kieran Gibbs ada di bangku cadangan. Ia memberikan kontribusi yang amat besar, dan ia masih berada dalam kondisi segar, hingga akhirnya bisa membuat gol." [initial]
Baca Juga:
- Matic: Stoke Cuma Beruntung Bisa Kalahkan Chelsea
- Gibbs Kecewa Arsenal Gagal Kudeta Manchester City
- Selain Smalling, Van Gaal Juga Salah Tentang Nama Valencia
- Begovic: Chelsea Kalah Bukan Karena Mourinho Absen
- Begovic: Chelsea Cuma Sedang Tak Beruntung
- Moyes Sudah Dipecat Hari Minggu Kemarin?
- Sebelum Tunjuk Klopp, Liverpool Rayu Mourinho
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cech Ungkap Rahasia Performa Apik Arsenal Musim Ini
Liga Inggris 10 November 2015, 22:33
-
Lihat Mantan Pemainnya Tak Bahagia, Wenger Menderita
Liga Inggris 10 November 2015, 14:55
-
Arsene Wenger Terpilih Sebagai Manajer Terbaik Premier League Bulan Oktober
Liga Inggris 10 November 2015, 14:28
-
Bukan Hanya Madrid, MU Juga Tertarik Sanchez
Liga Inggris 10 November 2015, 14:07
-
Mertesacker: Ozil Bisa Beri Dampak Besar Bagi Arsenal
Liga Inggris 10 November 2015, 12:18
LATEST UPDATE
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
-
Persita vs Borneo FC: Alasan Kekalahan Borneo FC di Tangan Persita
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 06:59
-
Proliga 2026: Bandung BJB Tandamata Incar Kemenangan atas Jakarta Popsivo Polwan
Voli 11 Januari 2026, 06:49
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
-
Charlton vs Chelsea: Rating Pemain The Blues usai Menang Telak di Piala FA
Liga Inggris 11 Januari 2026, 06:36
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR